PLN Pekalongan Kerahkan 248 Personel Siaga untuk Mengamankan Listrik selama Nataru

PT PLN (Persero) UP3 Pekalongan melaksanakan apel siaga kelistrikan dan mengecek berbagai peralatan pendukung untuk menjaga keandalan listrik selama Natal dan Tahun Baru (Nataru), Selasa (20/12/2022).
PT PLN (Persero) UP3 Pekalongan melaksanakan apel siaga kelistrikan dan mengecek berbagai peralatan pendukung untuk menjaga keandalan listrik selama Natal dan Tahun Baru (Nataru), Selasa (20/12/2022). (Radarpekalongan.id/Dok.PLN Pekalongan)
0 Komentar

“Di setiap posko yang tersebar di seluruh wilayah kerja UP3 Pekalongan bertugas untuk memastikan bahwa pelayanan listrik tetap andal, terhindar dari segala gangguan, dan jika ada masalah teknis akan langsung diselesaikan secara sigap dan secepatnya,” tambah Khadafi.

Untuk segala kebutuhan pelanggan terkait kelistrikan, masyarakat tidak perlu lagi repot untuk melaporkannya ke kantor PLN.

Melalui SuperApps PLN Mobile, masyarakat bisa melaporkan gangguan maupun kebutuhan terkait ketenagalistrikan dalam satu genggaman. (rls/way)

0 Komentar