Ponsel ini hadir dengan layar berukuran 6,1 inci LTPO Super Retina XDR OLED. Layar tersebut juga memiliki refresh rate 120 Hz yang terbilang sudah lumrah untuk ponsel papan atas.
Dari segi baterai, Apple tak menyematkan ukuran yang besar hanya 3.200 mAh. Namun telah didukung oleh fast charging yang diklaim dapat mengisi 50% selama 30 menit.
Seri iPhone 14, termasuk versi Pro juga telah dirilis di Indonesia sejak September lalu. Berikut daftar harganya di Tanah Air.
Baca Juga:Berikut Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy Z Flip 4Rekomendasi HP Baru Terbaik Layak Dibeli
iPhone 14 Pro 128GB = Rp. 19.999.000iPhone 14 Pro 256GB = Rp. 22.999.000iPhone 14 Pro 512GB = Rp. 26.999.000iPhone 14 Pro 1TB = Rp. 30.999.000.