KSP RI Moeldoko, UMKM Jadi Backbone Perekonomian Nasional

KSP RI Moeldoko, UMKM Jadi Backbone Perekonomian Nasional
Bupati Pekalongan Fadia Arafiq saat mendampingi KSP RI, Moeldoko ketika kunjungan ke Bazar UMKM di Halaman Parkir Pendopo. (Triyono)
0 Komentar

Sementara Bupati Pekalongan Fadia Arafiq menyampaikan bahwa ada 285 desa/ kelurahan dari 19 kecamatan. Kabupaten Pekalongan terkenal akan UMKM jins dan batik. Apabila dilihat bazar tersebut belum ada sepersepuluh karena Kabupaten Pekalongan lama terkenal pegiat UMKM.

“Dari batik sampai orang yang kenal produk jins dari Jawa Barat akan tetapi produksinya dari Kabupaten Pekalongan. Batik yang dikenal dari daerah lain itu banyak perajin produksi dari Kabupaten Pekalongan itu seminggu dua kali kirim ke Jogja, Solo dan Tanah Abang. Jadi para UMKM Kabupaten Pekalongan pastinya akan bangga dengan adanya pelantikan mudah mudahan membawa manfaat UMKM Kabupaten Pekalongan dan Jawa Tengah,”ungkapnya.(yon)

Laman:

1 2
0 Komentar