Cara Menghapus Riwayat Internet di Browser Biar Privasi Aman

Cara Menghapus Riwayat Internet di Browser Biar Privasi Aman
0 Komentar

Saat menghapus riwayat di Safari, maka tidak bisa mendapatkan pilihan menghapus berbagai jenis data. Jadi cookie dan file cache ikut terhapus juga.

Microsoft EdgePengguna Windows 11 bisa menghapus riwayatnya dengan menekan tanda tiga titik di sebelah kanan. Lanjutkan dnegan memilih Settings dari menu yang muncul.

Pada menu Privacy temukan Clear browsing data dan klik Choose what to clear. Tentukan pilihan dari daftar, termasuk riwayat penjelajahan, data cache. Terakhir klik Clear Now.

Baca Juga:Mau Download Audio Tiktok Tanpa Aplikasi Tambahan, Begini Caranya5 Check List Persiapan dan Rekomendasi Barang Terbaik Untuk Lewati Musim Hujan

OperaLangkah pertama klik ikon Settings di bagian kanan bar alamat. Pada menu yang muncul, scroll dan temukan Privacy & Security di samping Browsing data lalu klik Clear.

Berikutnya kamu bisa memilih jenis data yang ingin dihapus, termasuk menentukan jangka waktu. Setelah semuanya selesai, klik Clear Data.

Laman:

1 2
0 Komentar