Ia merupakan villain terkuat dengan kemampuan pemahaman yang unik mengenai waktu. Bahkan, dirinya memiliki isi menaklukan dunia selain Quantum Realm. Sebagai informasi, sosok Kang The Conqueror telah tampil sebelumnya dalam serial Loki.
Sajikan Visual Menakjubkan
Sejak dirilisnya trailer Ant-Man and The Wasp: Quantumania, banyak penonton yang terpukau dengan sajian visual yang menakjubkan. Selain itu, aksi yang mendebarkan kan dari para aktor juga siap membawa penonton berpetualang. Meski begitu, fil ini tetap memberikan keindahan khas dunia MCU.
Penampilan karakter baru MODOK dalam film ini pun dinanti oleh para penonton. Karakter yang diperankan oleh Corey Stoll ini menyimpan banyak rasa penasaran. Mengingat, Corey Stoll sebelumnya ,emeraknak Yellow Jacket yang merupakan villain dalam film Ant-Man sebelumnya.
Baca Juga:6 Bahan Alami Penghilang Ketombe, Dijamin Ampuh dan Aman7 Manfaat Baking Soda yang Wajib Kamu Tahu
Sinopsis Ant-Man and The Wasp: Quantumania
Film ini menceritakan tentang Scott dan Hope bersama orang tua Hope bernama Janet Van Dyne dan Hank Pym. Pasangan ini juga tinggal bersama sang putri bernama Cassie Lang. Kebahagian pun tak terbendung dan mereka menjalani kehidupan normal yang tak terlupakan.
Puri dari Scott, Cassie Lang pun memiliki kecintaan terhadap dunia sain dan teknologi. Ia sangat gemar mendalami ilmu berkaitan Quantum Realm. Namun, tanpa diduga rasa penasarannya justru membawa dirinya dan orang tuanya melakukan perjalanan yang tak terduga. Memasuki sebuah dunia subatomik yang luas. Bahkan bertemu banyak mahluk baru dengan berbagai ancaman yang berbahaya. Kira-kira apakah Scott dan Cassie akan bersatu kembali atau justru berpisah dalam dunia subatomik?
Buat kamu yang penasaran. Yuk, nonton film Ant-Man and The Wasp: Quantumania di bioskop terdekat ya. Selamat menonton! (*)