7 Keuntungan Magang bagi Mahasiswa

Keuntungan magang bagi mahasiswa
Ilustrasi mahasiswa dan mahasiswi (Freepik)
0 Komentar

Ini juga dapat menjadi nilai tambahan untuk mereka ketika mungkin nanti dipertemukan dengan calon recruiter perusahaaan yang nantinya akan dilamar ketika hendak bekerja.

4. Menjadi pribadi yang profesional

Dengan program mampu menjadikan mahasiswa menjadi seorang yang dapat berkembang baik secara pribadi ataupun professional.  Karena mereka ketika magang sudah biasa dihadapkan mungkin dengan tanggung jawab baru, bekerja secara tim ataupun individual, dan juga mampu mengembangkan komunikasi yang efektif dalam dunia kerja.

5. Prospek kerja yang lebih baik

Keuntungan magang bagi mahasiswa yang selanjutnya adalah bagi mahasiswa yang selesai mengikuti program magang dapat menjadikan mahasiswa tersebut dalam meningkatkan peluang untuk mendapatkan pekerjaan setelah lulus kuliah nanti.

Baca Juga:4 Tips agar Tangan Tidak Belang Ketika Naik Motor5 Cara Melindungi Anak dari Cuaca Ekstrem

Sebab banyak perusahaan yang mencari calon pegawainya meskipun baru lulus namun diutamakan yang sudah berpengalaman dibidangnya ataupun menguasai keahilan tersebut.

6. Terbiasa dengan lingkungan kerja yang berbeda

Dengan lingkungan kerja yang berbeda mampu menjadikan mereka menjadi lebih percaya diri dan juga bisa bekerja sama dengan tim ataupun individu tanpa diragukan lagi karena sudah terbiasa mengalami hal tersebut.

7. Memiliki potensi mendapat tawaran kerja

Keuntungan magang bagi mahasiswa yang terakhir adalah banyak perusahaan yang menawarkan pekerjaan kepada mahasiswa yang pernah magang ditempatnya, ini biasanya karena mereka sudah mengetahui bagaimana cara kerja mahasiswa tersebut selama diperusahaannya.

Itulah 7 keuntungan magang bagi mahasiswa yang perlu kamu ketahui, selamat mencoba.(*)

Sumber foto : Image by jcomp on Freepik

0 Komentar