Inilah Kelebihan dan Kekurangan Infinix Hot 30, Apakah Worth It untuk Dimiliki?

Kelebihan dan kekurangan Infinix Hot 30
Wajib disimak! Inilah kelebihan dan kekurangan Infinix Hot 30. (Foto: instagram/@infinixid)
0 Komentar

4. Speakernya Belum Stereo

Sayangnya, Infinix hot 30 hanya menawarkan speaker mono saja. Hal ini berimbas pada suara yang keluar jadi tidak maksimal. Selain itu, kalian tidak juga tidak bisa merasakan sensasi speaker stereo di ponsel ini sehingga akan mengurangi pengalaman kalian bermain game tanpa earphone.

5. Layar Belum Dilapisi Corning Gorilla Glass

Layar infinix hot 30 memang terbilang bagus, tapi sayangnya layar tersebut belum dilengkapi dengan pelindung Corning Gorilla Glass. Yang padahal, jika ada pelindung tersebut dapat menambah keamanan layar jadi ketika kalian tidak sengaja menjatuhkan smartphone pelingdung tersebut dapat meminimalisir terjadinya kerusakan pada layar.

Nah, itulah kelebihan dan kekurangan Infinix Hot 30 yang telah kami rangkum. Pastinya, Informsi terkait kelebihan dan kekurangan Infinix Hot 30 ini dapat menjadi bahan pertimbangan bagi kalian sebelum membeli ponsel yang satu ini. (Dy)

0 Komentar