RADARPEKALONGAN.ID – Tahukah kamu? Ada beberapa sabun mandi untuk memutihkan kulit. Jika kamu ingin memiliki kulit yang cerah dan juga terawatt seperti artis korea maka kamu harus membaca artikel ini sampai selesai.
Menjaga kesehatan kulit tentu merupakan salah satu rutinitas yang paling penting, hal ini karena berhubungan dengan kepercayaan diri dan juga pada penampilan kamu.
Jika kamu tak merawat kulit badan ataupun wajah kamu dengan baik, maka hasil kulit kamu pun akan menjadi kusam dan juga menjadi kelihatan tak segar.
Baca Juga:Murahnya Keterlaluan ! Rekomendasi Sabun Cuci Muka untuk Mengecilkan Pori-Pori, Wajah Jadi Jauh Lebih Mulus Hanya dengan 20 Ribuan!Review Lengkap Sabun Kojie San Skin Lightening Soap, serta 3 Kelebihan yang Ampuh Mencerahkan Wajah!
Jika kamu ingin mencari sabun mandi untuk memutihkan kulit dengan harga yang terjangkau, jangan bingung lagi karena tulisan ini adalah jawabannya!
Sebetulnya kamu hanya membutuhkan sabun mandi dengan beragam kandungan yang baik untuk kulit kamu dan yang mampu memutihkan sesuai dengan warna asli kulit kamu. Karena semua warna kulit di dunia ini adalah beautiful. Semuanya cantik. Jadi jangan pernah menyalahkan jika kulit kamu tak sesuai dengan standar kecantikan yang berlaku ya, girls!
Beberapa rekomendasi sabun mandi untuk memutihkan kulit, diantaranya adalah :
1. Leivy Double Mouisturizing Shower Cream
Leivy Double Mouisturizing Shower Cream. (Sumber gambar: Instagram)
Sabun mandi untuk memutihkan kulit, Leivy Double Mouisturizing Shower Cream ini diperkaya dengan beragam kandungan vitamin A, B, E, protein, dan Galica acid yang sangat bagus untuk dapat melembapkan kulit serta mampu emmbuat kulit kamu menjadi lebih halus dan juga lembut.
Sabun Leivy ini sangat cocok untuk dapat digunakan pada semua jenis kulit, baik dari kulit kering hingga kulit kombinasi. Setelah kamu menggunakan sabun ini, maka kulit kamu akan terasa lebih lembap dan juga menjadi sangat wangi. Selain itu sabun ini memiliki tekstur yang lebih kental dan juga creamy, sehingga sabun ini tak akan membuat kulit kamu menjadi lebih kering.
Harganya pun cukup murah, sabun ini dibanderol dengan harga RP39.000 hingga Rp80.000 tergantung pada berapa ml nya.