Bukan Cuma Pakai Minyak Zaitun, Ini 6 Cara Menghilangkan Flek Hitam di Wajah yang Membandel, Anti Gagal dan Semua Bahan Ada di Rumah

cara menghilangkan flek hitam di wajah yang membandel
Berikut ini Cara menghilangkan flek hitam di wajah yang membandel (Youtube:dr. Richard Lee, MARS)
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Tahukah kamu kalau ada beberapa cara menghilangkan flek hitam di wajah yang membandel secara cepat dan aman yang dapat kamu coba. Penasaran apa saja caranya? Yuk baca artikel ini hingga akhir!

Gelap atau tidaknya warna kulit ditentukan oleh banyaknya pigmen yang dinamakan melanin di dalam kulit. Jika terlalu banyak melanin yang ada di dalam tubuh, warna kulit akan menjadi lebih gelap dan kulit akan menjadi kusam.

Ada kalanya produksi pada melanin dapat meningkat untuk dapat melindungi kulit dari paparan sinar matahari atau sinar ultraviolet dan peradangan sehingga dapat menimbulkan flek hitam pada permukaan kulit.

Baca Juga:Modal 0 Rupiah! Begini 5 Cara Memutihkan Kulit Paling Mudah dan Aman, Dijamin Hasil Cerah Permanen5 Face Wash untuk Kulit Kusam, Terbukti Bikin Wajah Cerah dan Glowing Permanen Mulai dari 20 Ribuan Aja

Flek hitam pada wajah ini memang susah untuk dihilangkan, tak jarang jika kita menjadi kebingungan dalam mencari cara menghilangkan flek hitam di wajah yang membandel. Ditambah lagi dengan flek hitam di wajah yang terasa mengganggu suatu penampilan, terutama pada kaum perempuan.

Ada beberapa cara menghilangkan flek hitam di wajah yang membandel baik secara alami ataupun dengan melakukan sejumlah perawatan ke klinik kecantikan. Kira-kira apa saja ya? Berikut cara menghilangkan flek hitam di wajah yang membandel secara alami dan tentunya aman.

1. Madu

Sumber foto :freepik

Cara menghilangkan flek hitam di wajah yang membandel bisa dengan menggunakan madu. Madu yang mempunyai banyak manfaat ini ternyata juga dapat sebagai cara menghilangkan flek hitam di wajah yang membandel dan susah untuk dihilangkan.

Caranya pun cukup mudah yakni dengan menyiapkan madu secukupnya, lalu jadikan masker pada wajah terutama pada bagian yang mempunyai flek hitam, kemudian biarkan kurang lebih dalam 20 menit. Selanjutnya, bilaslah wajah dengan menggunakan air hangat.

2. Minyak zaitun

Cara menghilangkan flek hitam di wajah yang membandel berikutnya adalah dengan menggunakan minyak zaitun. Minyak zaitun yakni bahan alami yang mengandung sejumlah vitamin D, Vitamin E, Vitamin K, Beta Karoten, dan juga lemak tidak jenuh.

0 Komentar