Asli Tanpa Cat Rambut! Ini 5 Cara Menghilangkan Uban Secara Alami Tanpa Modal, Semua Bahan Ada di Rumah!

cara menghilangkan uban secara alami
Ga Perlu Cat Rambut! Ini, 5 Cara Menghilangkan Uban Secara Alami, Tanpa Modal, Semua Bahan Ada Dirumah! (YouTube.com/ Fire Fortuna)
0 Komentar

3. Kopi

Kandungan kafein di kopi ternyata tak hanya membuat kamu menjadi lebih bersemangat menjalani hari tanpa kantuk. Namun, juga bisa membantu menghitamkan kembali rambut dengan maksimal. 

Nah, cara menggunakannya supaya memberi hasil yang maksimal, maka kamu bisa mencampurkan kopi dengan henna. Kemudian, berikan tambahan air secukupnya hingga kedua bahan tersebut membentuk tekstur pasta. Lalu, aplikasikan ke rambut dan utamakan area yang beruban. Selanjutnya, diamkan selama 3 jam. Terakhir, bersihkan menggunakan shampo dan gunakan conditioner untuk menjaga kelembaban rambut dengan baik.

4. Jahe dengan Madu

Cara menghilangkan uban secara alami yang wajib juga kamu coba adalah jahe dengan madu. Langkah menggunakan bahan ini pun sangat mudah. Cukup siapkan enam iris jahe dan 3 sendok makan madu asli.

Baca Juga:Kunci Tetap Awet Muda di Usia 40 Tahun ke Atas! Ini 5 Produk Aloe Vera yang Bagus untuk Wajah yang Ampuh Hilangkan Flek HitamTanpa Perlu ke Dokter! 5 Cara Menggunakan Air Mawar yang Benar, Modal 6 Ribuan Bisa Bikin Wajah Tetap Awet Muda dan Bebas Kerutan

Kemudian, campurkan keseluruhan bahan hingga rata. Lalu, oleskan ke rambut dan beri pijatan lembut di kepala. Selanjutnya, diamkan selama 30 menit dan terakhir bisa langsung dibilas menggunakan shampoo. 

5. Lemon dengan Minyak Kelapa

Cara menghilangkan uban secara alami yang terakhir adalah menggunakan lemon yang dicampur bersama minyak kelapa. Kedua bahan alami ini sangat mudah untuk kamu temukan di rumah lho.

Langkah membuatnya pun sangat mudah. Kamu perlu menyiapkan 1 sdm air perasan lemon segar dan 5 sdm minyak kelapa. Kemudian, campurkan keduanya hingga merata. Lalu, oleskan ke seluruh bagian rambut dan pijat secara lembut. 

Diamkan selama 10 menit atau semalaman. Selanjutnya, cuci rambut menggunakan sampo hingga bersih. Pastikan kamu melakukannya secara rutin sehingga merasakan hasil yang maksimal. Rambut pun bisa kembali berkilau setiap saat.

Itulah lima cara menghilangkan uban secara alami yang bisa kamu coba. Dijamin aman, tanpa efek samping dan tidak perlu cat rambut. Semoga informasi ini bermanfaat ya, selamat mencoba! (*)

Sumber Foto: YouTube.com/ Fire Fortuna

0 Komentar