RADARPEKALONGAN.ID – Kamu sedang mencari shampo untuk menghitamkan rambut yang ampuh? Jika iya maka artikel ini sangat cocok dan harus kamu baca hingga akhir.
Di sini akan dijelaskan mengenai beberapa rekomendasi shampo untuk menghitamkan rambut dalam sekali pemakaian saja sudah terasa hasilnya.
Ketika memasuki usia yang tak lagi muda maka banya orang yang mulai mengalami rambut yang beruban.
Baca Juga:Flek Hitam Auto Hilang! Yuk Simak 5 Khasiat Minyak Zaitun untuk Wajah yang Jarang Diketahui Orang5 Shampo Penghilang Uban secara Permanen Anti Ribet! Produk Mulai dari 10 Ribuan Aja, Langsung Hitam dalam Sekali Pakai
Jika kamu salah satunya, maka jangan khawatir lagi karena berikut ini beberapa rekomendasi shampo untuk menghitamkan rambut terbaik dan juga terjangkau.
Beragam alasan mengenai seseorang lebih mengidam-idamkan untuk memiliki rambut yang tampak lebih hitam secara alami.
Pertama yakni mampu menutupi rambut beruban dan alasan yang kedua dan paling sering dirasakan oleh banyak orang adalah kondisi rambut yang kemerahan karena seringkali terpapar oleh sinar matahari yang terlihat kurang bagus dan tentunya menjadi tak sehat.
Tetapi jika kamu tidak ingin ribet, maka kamu dapat menggunakan shampo untuk menghitamkan rambut terbaik ini. Beberapa diantaranya adalah :
1. Cultusia black hair shampo
Sumber foto :Instagram
Rekomendasi shampo untuk menghitamkan rambut yang pertama yakni Cultusia black hair shampo. Jika kamu ingin menghitamkan rambut secara cepat, maka shampo Cultusia ini adalah produk terbaik yang dapat kamu coba.
Shampo ini merupakan perpaduan shampo dan pewarna rambut sekaligus, sehingga mampu bekerja membersihkan juga mewarna rambut supaya lebih hitam.
Tetapi memang karena shampo ini memadukan fungsi pada pewarnaan, produk ini perlu kamu gunakan layaknya seperti menggunakan pewarna rambut. Kamu perlu menggunakan sarung tangan lalu mencampurkan shampo ini dengan cairan developer terlebih dahulu pada telapak tangan.
Baca Juga:Cuma dari 10 Ribuan Aja, 6 Shampo Penghitam Uban Permanen Terbaik, Awet Muda Tanpa Keluar Banyak Uang!Jangan Sampai Salah! Ini 4 Cara Memakai Minyak Zaitun untuk Rambut yang Benar, Ga Ribet Kok
Kemudian kamu dapat mengusapkan campuran tersebut pada rambut secara merata dengan cara dipijat selama 5 hingga 10 menit ataupun lebih lama, setelah itu bilas dengan air sampai bersih.
Kandungan dari shampo Cultusia ini yakni ekstrak noni atau mengkudu pada formulanya. Bahan tersebut tak hanya dapat menjaga warna pada rambut, tetapi sekaligus juga dapat menyehatkan rambut.