4. Paket Bawang
Paket Bawang (freepik.com)
Sepaket jenis bumbu yang satu ini sangat penting sekali dalam membuat masakan Gulai Kambing ini jadi lebih lezat.
Paket bumbu tersebut adalah bawang merah dan bawang putih. Pokoknya penting banget dua bumbu ini dalam masakan.
Bahkan dalam amsakan apapun jenisnya, peran mereka tak tergantikan. Apalagi kalau cuma soal bumbu Gulai Kambing.
Baca Juga:Dijamin Nglamir! Inilah 10+ Resep Bumbu Gulai Kambing Spesial ala RumahanBergaya Syar’i, Inilah 6 Outfit Korean Style Casual Tunik Menarik dengan Sentuhan Minimalis!
5. Kayu Manis
Bumbu penting yang harus ada elanjutnya dalam membuat Gulai Kambing selanjutnya adalah kayu manis. Keberadaan jenis bumbu Gulai Kambing yang datu ini adalah vital.
Artinya kalau sampai tak ada, maka bisa mengurangi aroma sedap makanan yang terbuat dari daging ini.
Soalnya antara Jahe dan kayu manis akan salaing melengkapi. Karakter Jahe yang kuat sekali aroma pedasnya, berpadu dengan kayu manis.
Membuat masakan Gulai Kambing jadi tambah Maknyus. Jangan sampai dilupakan ya jenis bumbu yang satu ini.
6. Kunyit
Kunyit adalah bahan untuk mewarnai kuah gulai kambing spesial (freepik.com)
Serius deh jenis bumbu Gulai Kambing yang satu ini penting banget ada. kalau sampai tidak kamu campurkan dalam membuat olahan daging kambing ini, tamoilannya jadi kurang mengguggah selera.
Masak iya, Gulai Kambing kok warnanya bening begitu. Harusnya ada warna kuning yang membuat siapa saja melihatnya jadi tambah selera makanya.
Baca Juga:Ini Loh 7 Korean Style Outfit Bikin Harimu Ceria, Pastikan Gayamu Unik dan Menarik!Mudah Dikunyah! Begini 5 Cara Memasak Gulai Kambing, Dijamin Tidak Alot!
Soalnya masakan Gulai Kambing kekuatannya ada disini. Jadi jangan sampai kamu tidak memasukkan daging ini ke dalam masakan Gulai Kambing.
7. Garam dan Santan
Terakhir adalah santan dan garam. Kalau sampai tidak ada dua unsur bumbu ini, masakan Gulai kambing tak akan dapat dirasakan.
Santan kelapa membuat kuah jadi lebih kental dan menggugah selera. Sementara untuk jenis bumbu garam membuatnya berassa jadi lebih gurih.
Itulah beberapa jenis bumbu Gulai Kambing yang harus kamu tahu. Kalau sudah tahu kan jadinya bisa membuat masakan Gulai Kambing yang maknyus. (*)