Meski terlihat mudah, ternyata manfaat yang dihasilkan dari kombinasi dua bahan ini tidak main-main lho. Sebab, keduanya memiliki manfaat dalam membersihkan pori-pori hingga ke bagian terdalam, mengangkat sel kulit mati , membantu produksi kolagen hingga memberikan tampilan mulus, lembut dan glowing permanen.
Bahkan, jika digunakan secara teratur untuk kamu yang berusia 40 tahun ke atas, cara tersebut membuat masker lidah buaya untuk memutihkan wajah gratis juga turut menghilangkan kerutan hingga flek hitam supaya memudar dan mencegahnya kembali lagi.
3. Gosok Wajah Menggunakan Scrub Lidah Buaya
Selain cara membuat masker lidah buaya untuk memutihkan wajah, kamu juga bisa membuat scrub menggunakan bahan ini untuk hasil penampilan yang glowing permanen. Kombinasi bahan ini pun bisa difungsikan sebagai exfoliator mingguan yang aman bagi kulit dan anti iritasi.
Baca Juga:Pakai Ini Biar Glowing! 5 Cara Menggunakan Lidah Buaya untuk Menghilangkan Flek Hitam di Wajah yang Benar, Modal Gratis Hasil BombastisTanpa Semiran! Ini, Manfaat Kopi untuk Rambut Beruban Supaya Kembali Hitam, Lengkap dengan Cara Pakainya, Modal 2 Ribuan Aja
Bahan yang diperlukan juga sangat mudah dan ada di rumah. Mulai dari gel lidah buaya, minyak zaitun dan gula putih. Kemudian, campurkan seluruh bahan dengan perbandingan 1:1:1 dan aduk hingga rata. Setelah itu, gunakan ke wajah dan gosok secara perlahan. Namun, tetap hindari area mata untuk mencegah iritasi atau masuknya butiran scrub ke mata. Setelah digosok selama 5 menit kamu bisa segera membilasnya dengan air bersih.
Penggunaan cara ini cukup dua kali seminggu ya. Sebab, jika berlebihan justru membuat lapisan kulit teriritasi dan menipiskan bagian penting di bagian epidermis. Lakukan dengan konsisten dan penuh kesabaran. Jika kamu memiliki jenis kulit sensitif, dianjurkan melakukan testing terlebih dahulu di bagian kulit belakang telinga. Sehingga, cara membuat masker lidah buaya untuk memutihkan wajah ini tidak harus menyebabkan iritasi atau efek samping lainnya.
4. Semprotkan Sebagai Face Mist Harian
Cara membuat masker lidah buaya untuk memutihkan wajah yang terakhir yaitu menggunakannya sebagai face mist harian. Kamu bisa membeli produk face mist dengan kandungan lidah buaya sesuai pilihanmu. Pastikan, kamu memiliki produk yang mengandung ekstrak lidah buaya cukup tinggi.