Ingin Kulit Putih Mulus? Ini, 3 Manfaat Minyak Zaitun untuk Wajah Berjerawat, Modal Gratisan, Cukup Pakai Bumbu Dapur

manfaat minyak zaitun untuk wajah berjerawat
Ingin Kulit Putih Mulus? Ini, 3 Manfaat Minyak Zaitun untuk Wajah Berjerawat, Modal Gratisan, Cukup Pakai Bumbu Dapur. (YouTube.com/ Ajeng Annisa)
0 Komentar

2. Gunakan untuk Eksfoliasi Kulit

Selanjutnya, manfaat minyak zaitun untuk wajah berjerawat adalah dengan menggunakannya sebagai bahan eksfoliasi kulit. Manfaatnya yaitu untuk membantu menghilangkan adanya minyak berlebih di wajah. 

Tak hanya itu, jaringan kulit pun turut regenerasi serta menyingkirkan berbagai bekas jerawat membandel. Sekaligus turut melembabkan dan melancarkan sirkulasi darah serta membersihkannya dari penyumbatan di area pori-pori kulit. 

Bahan yang perlu kamu siapkan yaitu 1 sdm minyak zaitun serta 1 sdm soda kue atau baking soda. Selanjutnya, campurkan kedua bahan tersebut dan aduk hingga merata. Jika sudah membentuk adonan yang bertekstur pasta, kamu bisa mengoleskannya ke seluruh wajah. 

Baca Juga:Manjur Bikin Wajah Mulus! Ini 5 Sunscreen Wardah untuk Mengecilkan Pori-pori Terbaik, Cuma Modal 30 Ribuan AjaIngin Langsing? 5 Produk Teh Hijau yang Bagus untuk Diet Ini Manjur Bikin Berat Badan jadi Ideal, Cuma Modal 10 Ribuan Aja!

Lalu, usap atau gosok perlahan scrub tersebut secara perlahan di area kulit yang berjerawat. Lakukan selama 3 hingga 4 menit dan hindari mengoleskannya tidak secara kasar. Terakhir, segera bilas menggunakan lap bersih yang telah dibasahi air hangat. 

3. Oleskan Sebagai Masker Wajah

Manfaat minyak zaitun untuk wajah berjerawat yang terakhir adalah oleskan sebagai masker wajah. Tak hanya menghilangkan jerawat namun juga turut mencerahkan wajah sejak pemakaian pertama kali. Kamu cukup menyiapkan bahan berupa minyak zaitun serta lemon segar.

Diketahui, kandungan polifenol di dalamnya berfungsi sebagai antioksidan. Hal ini bermanfaat untuk melembapkan kulit dan mencegah terjadinya iritasi maupun kemerahan. Alhasil, kulit tercegah dari jerawat dan tampil mulus putih yang kamu idamkan. 

Setelah menyiapkan bahannya, kamu bisa masukkan 2 sdt minyak zaitun dan 1 sdt jus lemon segar. Aduk seluruh bahan hingga tercampur rata di dalam wadah. Selanjutnya oleskan ke wajah yang berjerawat dan diamkan 10 menit. Terakhir, bilas wajah menggunakan air hangat dan lakukan secara rutin minimal 2 kali seminggu. 

Itulah tiga manfaat minyak zaitun untuk wajah berjerawat yang bisa kamu coba. Semoga bermanfaat dan salam kulit putih mulus serta menawan! (*)

Sumber Foto: YouTube.com/ Ajeng Annisa

0 Komentar