RADARPEKALONGAN.ID – Untuk mencapai kehidupan yang lebih baik memang harus dimulai melalui cara grow up dari kebiasaan sehari-hari.
Kebiasaan sehari-hari yang baik akan memberikan dampak signifikan bagi perkembangan diri di masa depan.
Perkembangan dan kemajuan dalam diri tak melulu langsung ke titik yang membuat orang lain tercengang, kemajuan itu bisa dimulai melalui cara grow up dari kebiasaan sehari-hari.
Baca Juga:5 Ide Proker KKN Murah dan Bermanfaat3 Kebiasaan Miliarder yang Jadi Kunci Sukses
Kebiasaan sehari-hari ini meliputi dari bangun tidur, interaksi dengan orang-orang dan deretan kebiasaan baik yang membantu grow up lainnya.
Berikut ini bagaimana cara grow up dari kebiasaan sehari-hari yang bisa langsung kamu terapkan saat ini juga:
1. Membatasi Bermain Sosial Media
Cara grow up dari kebiasaan sehari-hari yang pertama adalah dengan memberi batasan pada diri sendiri terkait waktu bermain sosial media.
Konten-konten yang tersedia di sosial media memang kan menjadi candu untuk ditonton berjam-jam, namun hal itu akan menggangu produktivitas kegiatan harian.
Membatasi bermain sosial media bisa dimulai dengan menonaktifkan data internet mulai jam 10 malam dan menggunakannya waktu tersebut untuk kegiatan refleksi seperti membaca buku dna tidur.
2. Cut Off Orang yang Belum Bisa Berdamai dengan Diri Sendiri
Memilih milih teman untuk saat ini bukanlah suatu hal yang salah, justru itu akan membuat kamu lebih selektif lagi dalam memasukkan orang baru di hidupmu.
Memutuskan untuk tidak terlalu dekat dengan orang-orang yang belum berdamai dengan dirinya sendiri akan membantumu untuk grow up.
Baca Juga:15 Ucapan Selamat Tidur dalam Bahasa Inggris Lengkap Beserta Artinya5 Cara Mengatasi Rasa Gugup
Orang yang belum berdamai dengan diri sendiri seringnya akan membawa aura negatif dengan terlalu banyak mengeluh, insecure dan pengaruh buruk lainnya yang dapat mengganggu kepercayaan diri yang sebelumnya sudah kamu miliki.
3. Fokus ke Diri Sendiri
Melihat orang-orang dengan berbagai pencapaian mereka memang akan memberikannya motivasi lebih untuk selalu berjalan maju ke arah yang lebih baik.
Akan tetapi hal itu juga ada porsinya, mereka yang sudah sukses di titik tertinggi tentu ta semuanya memulai garis start yang sama denganmu.