Jika kulit kepalamu sedang dalam kondisi yang gatal, kering, sampai kulit kepala yang mengelupas, maka kamu dapat mencoba memakai minyak kayu putih untuk rambut ini guna mengatasi persoalan pada kepala kamu.
2. Ampuh dalam mengatasi kutu rambut
Tak hanya ampuh dalam meredakan iritasi, manfaat minyak kayu putih untuk rambut ini juga ampuh dalam mengatasi kutu rambut yang seringkali menyiksa dan menimbulkan rasa gatal luar biasa pada kulit kepala kamu.
Hal ini dikarenakan memakai minyak kayu putih untuk rambut ini mempunyai khasiat yang sangat ampuh dalam mengusir serangga, sehingga menggunakan minyak kayu putih untuk rambut juga ampuh dalam mengusir kutu rambut. sehingga minyak esensial satu ini juga dapat menjadi bahan alternatif untuk menghilangkan ktuu pada rambut kamu.
Baca Juga:Cuma Pakai Lidah Buaya! Ini 3 Cara Menghilangkan Flek Hitam yang Membandel, Dijamin Wajah Mulus, Cerah dan Glowing Permanen, Cara Gratisan Cantik Natural, Umur 40 ke Atas Wajib PakaiSolusi Mengusir Uban dan Kutu Paling Manjur! Ini 3 Manfaat Minyak Kelapa untuk Rambut yang Jarang Dibahas, Umur 40 ke Atas Wajib Tahu dan Pakai, Cara Paling Mudah Bikin Awet Muda
3. Mengurangi uban
Ternyata menggunakan minyak kayu putih untuk rambut juga ampuh untuk mengurangi uban. Uban yang seringkali menimbulkan rasa gatal serta memengaruhi penampilan kamu ini ternyata dapat dihilangkan hanya dengan mengoleskan secara langsung minyak kayu putih pada rambut kamu. Setelah itu jangan lupa untuk memijat secara lembut kulit kepala dalam kurun waktu 10 hingga 15 menit, kemudian kamu dapat menunggunya minimal 2 jam supaya minyak dapat meresap secara sempurna.
Setelah itu kamu dapat membilas atau membersihkan rambut kamu menggunakan air bersih dan tak lupa shampo favorit kamu untuk membantu menghilangkan aroma khas dari minyak kayu putih.
Beberapa cara lain memakai minyak kayu putih untuk rambut
1. Mencampurkan minyak kayu putih dan minyak zaitun
Cara memakai minyak kayu putin untuk rambut yang lain adalah dengan mencampurkan minyak kayu putih dan minyak zaitun. Sama-sama terkenal mampu menangkan peradangan, manfaat dari kedua minyak ini tak perlu kamu ragukan lagi.
Cara memakai minyak kayu putih untuk rambut ini cukup dengan mencampurkan minyak kayu putih dan minyak zaitun dengan takaran yang sebanding yakni satu banding satu, tak kurang dan tak lebih.