RADARPEKALONGAN.ID – Mungkin kamu bisa menerapkan menu diet 1 minggu turun 10 kg, jika kamu ingin menurunkan berat badanmu dengan cepat dan tentunya juga sehat.
Perlu kamu ketahui, salah satu cara untuk berhasil menurunkan berat badan adalah dengan cara merencanakan menu makan atau meal plan.
Merencanakan menu makan ini sudah sering digunakan oleh para ahli gizi, dalam menentukan menu diet sehat serta tepat.
Baca Juga:Bisa Dibawa ke Pasar, Inilah 7 Mobil untuk Perempuan, Langsung Saja Minta Belikan Pak Suami!Dijamin Nambah Cantik, Inilah Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita di Tahun 2023, Harga Murah Fitur Melimpah!
Nah buat kamu yang sedang menjalani program diet, namun dengan cara yang sehat dan tepat kamu bisa menerapkan menu diet 1 minggu turun 10 kg ini, yuk cobain dan rasakan hasilnya.
1. Menu hari senin
Menu diet 1 minggu turun 10 kg yang dapat kamu lakukan pada hari senin, dari mulai sarapan, makan siang sampai makan malam.
-Sarapan : telur yang sudah direbus kemudian buah pepaya dipotong sesukamu, brokoli rebus dan juga jagung yang sudah direbus
-Makan siang : rebusan sawi, dada ayam yang sudah difilet tanpa minyak, tahu dan juga jagung rebus
-Makan malam : kamu bisa konsumsi telur orak-arik, sawi yang ditumis dan juga kentang rebus.
2. Menu hari selasa
Berikut kami paparkan menu diet 1 minggu turun 10 kg untuk hari selasa yang bisa kamu coba, semua bahan juga mudah didapatkan.
-Sarapan : brokoli rebus dengan perpaduan telur mata sapi dua buah
-Makan siang : dada ayam filet yang sudah dipanggang, brokoli rebus, telur yang sudah direbus dan juga beras merah
Baca Juga:Solusi Hemat dengan Mobil Kecil untuk 4 Orang, Langsung Saja Beli!Siapa Bilang Mobil Mewah Mahal, Berikut Daftar Mobil Kecil Mewah 2023 yang Bisa Kamu Bawa Pulang, Tetangga Auto Kepo!
-Makan malam : kamu bisa makan malam dengan buah pepaya yang sudah dipotong, kemudian greak yoghurt dan juga buah naga
3. Menu hari rabu
Menu diet 1 minggu turun 10 kg pada hari rabu yang bisa kamu terapkan, utamakan untuk memilih menu makanan yang dapat membantumu dalam memenuhi asupan nutrisi.
Selain itu juga harus bisa membuatmu merasa kenyang lebih lama, jadi jika seperti itu mampu membuatmu untuk beraktivitas dengan lebih bertenaga.
-Sarapan : kombinasi antara telur yang sudah direbus, alpukat dan juga roti gandum.