Salah Satunya Ampuh Turunkan Kolesterol! Ternyata Ini, 11 Manfaat Daun Salam Untuk Kesehatan yang Jarang Orang Ketahui

manfaat daun salam untuk kesehatan
Manfaat daun salam untuk kesehatan, salah satunya menurunkan kolesterol. (youtube/alenakenzo1693)
0 Komentar

10. Menjaga Kesehatan Jantung

Daun salam dapat memberi khasiat pada kesehata jantung. Tumbuhan ini memiliki senyawa rutin dan asam caffeic ini baik untuk menjaga kesehatan jantung.

Senyawa tersebut dapat memperkuat dinding kapiler jantung dan membantu menurunkan kadar kolesterol jahat.

11. Mencegah Batu Ginjal

Kemudian, daun salam juga mampu mengurangi jumlah urease dalam tubuh. Urease adalah enzim yang jika tidak seimbang dapat menyebabkan beberapa gangguan lambung, termasuk batu ginjal.

Baca Juga:Open PO! Bisa Pre-Order dengan Booking Fee 1 Juta Rupiah, Berikut Spesifikasi Motor Listrik Smoot Zuzu, Buruan Pesan Sekarang!Harga Cuman 19 Juta? Kupas Tuntas Motor Listrik Smoot Zuzu, Motor Listrik Indonesia Berdesain Mewah Mirip Vespa

Jadi, dengan mengonsumsi daun salam juga bisa memberi manfaat dalam mencegah terjadinya penyakit batu ginjal.

Nah, itulah beberapa manfaat daun salam untuk kesehatan yang mungkin jarang orang ketahui, sebab daun salam lebih sering muncul pasa masakan ketimbang pada klinik kesehatan.

Jadi, buat kalian yang juga hobi masak, jangan ragu dan jangan sungkan apabila ingin menggunakan daun salam ini sebagai salah satu bahan penyedap di masakan kalian. (*)

0 Komentar