Hanya Pakai Bahan Dapur! Ini 3 Cara Membuat Scrub Gula untuk Wajah, Modal Gratisan, Wajah Glowing Langsung Terasa Sejak Pemakaian Pertama Kali

Cara membuat scrub gula untuk wajah
Hanya Pakai Bahan Dapur! Ini 3 Cara Membuat Scrub Gula untuk Wajah, Modal Gratisan, Wajah Glowing Langsung Terasa Sejak Pemakaian Pertama Kali. (YouTube.com/ Safira Eden)
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Gula merupakan salah satu bahan di dapur yang tak lepas dari keseharian manusia. Namun, tak banyak yang tahu cara membuat scrub gula untuk wajah menjadi glowing.

Padahal, cukup dengan menggunakan gula di rumah kamu bisa memiliki kulit mulus yang glowing. Bahkan, hasilnya bisa terasa sejak pemakaian pertama kali. Menarik, bukan?

Scrub gula dipercaya mampu menjaga kelembapan kulit dan mencegah terjadinya dehidrasi yang mengakibatkan wajah terlihat kering dan kurang segar. Hal ini diketahui karena adanya kandungan asam glikolat yang dapat membantu mencegah terjadinya pembentukan sel kulit mati. 

Baca Juga:Apakah Bedak Kelly Bisa Menghilangkan Flek Hitam? Ini 3 Tips Cara Pemakaian yang BenarSejak Tahu Cara Menghitamkan Rambut Beruban dengan Minyak Zaitun, Aku Tampil Awet Muda di Usia 40 tahun ke Atas, Kamu Wajib Coba Juga! 

Selain mudah ditemukan, bahan ini juga bisa didapat gratis melalui dapur rumah bukan? Alhasil, bisa digunakan siapa saja dan di mana saja.

Nah, jika ingin mencobanya kamu wajib simak nih. Khususnya penjelasan mengenai cara membuat scrub gula untuk wajah glowing. Yuk, ikuti sampai akhir.

Cara Membuat Scrub Gula untuk Wajah Glowing

Meski sering ada di rumah, nyatanya tak banyak yang mengetahui penggunaan scrub gula untuk wajah. Alhasil, kamu pun mengeluarkan banyak biaya untuk mendapatkan wajah glowing. Padahal, cukup modal gratis dan rutin menggunakan semua masalah jerawat, bruntusan hingga wajah kusam bisa diatasi dengan mudah. 

Lalu, supaya kamu tidak salah menggunakan scrub gula untuk wajah, kamu bisa simak ulasan cara membuat scrub gula untuk wajah glowing ini.

1. Gabungkan dengan Lemon

Cara membuat scrub gula untuk wajah glowing yang pertama adalah dengan menggabungkan bersama lemon. Kombinasi kedua bahan ini bisa kamu buat dengan murah di rumah. Bahkan, pengapliksiannya pun layaknya scrub atau masker wajah pada umumnya. 

Kombinasi kandungan asam glikolat dengan vitamin C dari lemon membuat wajah mengalami efek lebih cerah dibandingkan sebelumnya. Selain itu, turut mencegah penyebaran bakteri penyebab jerawat. Sehingga, sangat ampuh dalam memberikan hasil akhir wajah yang glowing menawan. 

Cara membuatnya pun sangat mudah, lho. Kamu hanya perlu mencampurkan 2 sendok gula dan 1 sendok air perasan lemon ke dalam mangkuk. Aduk hingga rata dan pastikan teksturnya berubah sedikit kental.

0 Komentar