Cara memutihkan wajah dengan susu beruang yang selanjutnya adalah menggunakan susu beruang dan juga tepung beras. Caranya juga sangatlah sederhana. Yakni kamu hanya membutuhkan 1 kaleng kemasan susu beruang dan juga tepung beras dalam takaran secukupnya. Cara membuatnya adalah sebagai berikut:
- Tuangkan 1 sendok teh tepung beras ke dalam wadah atau mangkuk yang bersih
- Menuangkan susu beruang secukupnya
- Setelah tercampur, maka oleskanlah ke seluruh permukaan wajah kamu
- Diamkanlah wajah selama kurang lebih 10 hingga 15 menit
- Jika sudah mka kamu dapat membilas wajah menggunakan air yang bersih.
3. Menggunakan susu beruang dengan kopi
Cara memutihkan wajah dengan susu beruang selanjutnya kamu dapat menambahkan kopi sebagai bahan campurannya. Penggunaan kopi untuk masker wajah biasanya dimanfaatkan sebagai scrub untuk wajah, yakni untuk dapat merontokkan kotoran yang terdapat pada wajah. Adapun langkah-langkahnya adalah:
- Kamu dapat menuangkan bubuk kopi yang murni ke dalam mangkuk secukupnya.
- Jika sudah maka tuangkan juga susu beruang dalam takaran secukupnya
- Aduklah hingga rata
- Oleskan ke seluruh permukaan wajah kamu
- Tunggulah selama kurang lebih 10 sampai 15 menit hingga benar-benar kering
- Terakhir kamu dapat membilas wajah menggunakan air yang bersih
4. Menggunakan susu beruang dan madu
Cara memutihkan wajah dengan susu beruang selanjutnya adalah dengan menggunakan susu beruang dan juga madu. Madu dipercaya akan manfaatnya yang sangat bagus untuk kesehatan wajah kamu. Caranya pun juga sangat mudah yakni kamu hanya perlu untuk menyiapkan susu beruang dan madu murni. Langkah-langkah yang harus kamu praktekkan adalah:
- Menuangkan 1 sendok makan susu beruang dan 1 sendok makan madu murni ke kedua telapak tangan kamu
- Gosokkanlah ke wajah dengan gerakan memutar sambil kemudian dipijat secara perlahan
- Lakukanlah cara ini selama 2 hingga 3 menit
- Langkah terakhir yakni kamu dapat membilas wajah hingga bersih