Bahkan dalam bentuk yang paling parah membuuat gigi jadi menghitam. Kalau kamu ingin terbebas dari masalah gigi kuning sebenarnya bisa. Cukup berhenti merokok dan bersiaplah untuk gigi yang makin lama akan makin memutih dengan sendirinya.
4. Banyak Makan yang Berwarna
Lengkap dan Manjur! 32 Makanan untuk Penurun Darah Tinggi (Twitter/@OGendut81)
Makana yang berwarna pigmen tinggi ternyata bisa memicu gigi kuning. Misalnya kue-kuean yang memiliki warna yang jreng atau cerah.
Baca Juga:Tak Cukup dengan Pepsodent! Keluhan Gigi Kuning Hilang Hanya Pakai 5 Cara iniGigi Ngilu Hilang, Inilah 5 Manfaat Pepsodent Sensitive Expert yang Harus Kamu Tahu
Sebisa mungkin kalau ingin mengurangi potensi gigi kuning salah satunya dengan berhenti mengonsumsinya. Karena bisa menyebabkan gigi berubah jadi kuning.
5. Tidak Rutin Gosok Gigi
Bisa saja karena kemalasanmu dalam membersihkan gigi. Karena ketika dirimu jarang menggosok gigi, maka kuman dan bakteri menumpuk di dalam mulut.
Usahakan gosok gigi setiap hari itu dua kali saja. Baik itu pagi atau malam hari. Karena kalau tidak begitu akan membuat asam menumpuk di dalam mulut.
Kalau sudah begitu resikonya adalah gigi jadi mudah untuk berlubang. Tak hanya berwarna kuning saja tapi bisa membuatnya berlubang.
6. Menggosok Gigi dengan Cara yang Salah
Penyebab gigi kuning membandel bisa terjadi karena kesalahan dalam menggosokl gigi. Meggosok gigi yang seharunya memutar malah yang terjadi bergerak kekiri kekanan saja.
Jelas dengan cara tersebut akan kurang maksimal dalam ,membersihkan gigi. Karena itu gosok gigi dengan cara yang benar agar sisa makanan benar-benar hilang.
7. Efek Samping Flouride
Selanjutnya penyebab gigi kuning membandel adalah efek samping Flouride. Bahan yang dijadikan sebagai bahan utama pasta gigi ini memang bermanfaat untuk membersihakn gigi.
Baca Juga:Perbanyak Makan Sayuran, 9 Cara Memutihkan Gigi Efektif Setiap Hari dengan Pepsodent7 Tips Memutihkan Gigi dengan Pepsodent yang Bikin Gigi Kuning Menghilang
Tapi Flouride yang berlebihan akan membuat gigi malah jadi kuning. Terpapar Foluride yang berlebihan, menyebabkan gigi berlubang. Jadi tak hanya menguning saja giginya.
8. Terlalu Lama di Kolam Renang
Kandungan Klorin yang ada di dalam kolam renang ternyata termasuk yang tinggi. Sebuah penelitian menyebut kalau daru 500 perenang, ada sekitar 66 persen yang mengalami kerusakan gigi.
PH air klorin di kolam renang turut meningkatkan asam yang ada di dalam mulut. Maka kalau bisa gosoklah gigi setelah dirimu selesai menceburkan diri ke kolam renang.