2. Menghaluskan wajah
Salah satu manfaat zaitun untuk wajah selanjutnya yakni mampu menghaluskan wajah secara optimal. Kamu bisa mendapatkan hasil wajah mulus yang lebih maksimal dengan mencampurkan minyak zaitun dengan buah pepaya. Hal inilah yang menjadikan manfaat zaitun untuk wajah ini paling dicari oleh banyak orang.
Jadikanlah kedua ramuan ini menjadi masker alami untuk mendapatkan hasil yang maksimal. Dikarenakan adanya kandungan enzim papain yang terdapat dalam buah pepaya ini mampu membantu meregenerasi kulit wajah.
Selain itu kandungan Vitamin A,C, dan vitamin E sebagau anti oksidan dapat turut membantu menutrisi, melembabkan wajah serta menghaluskan wajah kamu secara optimal. Buah pepaya ini dapat kamu jadikan sebagai sunscreen ataupun tabir surya alami untuk kulit wajah kamu. Gabungan dari buah pepaya dan minyak zaitun ini dapat semakin memeprcepat tampilan wajah kamu jadi halus seketika.
Baca Juga:5 Manfaat Air Teh Untuk Wajah, Solusi Wajah Mulus dan Cerah Dalam Waktu Singkat!5 Tips Awet Muda Alami Ini Bikin Wajah Kamu Jadi Terbebas dari Kerutan Dan Manjur Hilangkan Flek Hitam
Untuk mendapatkan manfaat zaitun untuk wajah ini kamu bisa menghaluskan buah pepaya secukupnya lalu campurkanlah dengan 2 sendok makan minyak zaitun. Lalu oleskan ke wajah kamu secara merata, diamkanlah selama kurang lebih 30 menit dan bilas dengan menggunakan air yang hangat.
3. Mengencangkan kulit wajah
Salah satu manfaat zaitun untuk wajah yang tak kalah penting yakni mampu mengencangkan kulit wajah kamu sehingga kamu akan senantiasa terlihat awet muda. Hal ini tentu berkat adanya kandungan zat linoleic acid, yang mana zat ini sangat bisa membantu menjaga kadar air pada wajah kamu. Sehingga jika kadar air terjaga maka masalah penuaan seperti halnya keriput pada kulit wajah ini dapat lebih mudah untuk diatasi.
Hal ini juga dipengaruhi oleh kandungan antioksidan yang cukup tinggi pada minyak zaitun. Antioksidan ini dapat membantu melindungi sel-sel dari berbagai macam kerusakan. Kamu bisa mendapatkan manfaat zaitun untuk wajah ini dengan menjadikannya sebagai masker wajah alami.
Campurkanlah minyak zaitun dan juga madu dalam takaran secukupnya. Lalu terapkan ke wajah hingga benar-benar mengering. Berikan pijatan sebentar dan cuci muka kamu menggunakan air yang hangat. (*)