Sulfur sendiri mampu meningkatkan produksi jaringan kolagen yang dibutuhkan untuk perkembangan alis yang cepat serta mampu memperkuat folikel rambut. sayangnya bawang merah ini mempunyai bau yang cukup menyengat, sehingga kamu dapat menambahkan sari lemon untuk menetralkan baunya.
Cara menggunakan bahan alami penumbuh alis paling ampuh ini adalah dengan memotong bawang merah secukupnya. Lalu masukkan potongan bawang merah dan blenderlah bawang merah tersebut hingga benar-benar halus. Oleskanlah jus bawang merah pada alis rambut kamu. Jika sudah maka bersihkanlah alis kamu dengan kapas yang telah dibasahi oleh sari lemon.
3. Lemon
Salah satu bahan alami penumbuh alis paling ampuh yakni buah lemon. Buah lemon yang kaya akan kandungan vitamin B, C, asam folat serta berbagai macam nutrisi penting yang lainnya ini dapat membuat rambut alis kamu jadi tumbuh lebih cepat daripada bahan alami yang lain. meskipun memang ketika lemon diaplikasikan pada area alis aka nada sensasi seperti terbakar, hal ini sangatlah normal dan wajah.
Baca Juga:Bikin Bekas Jerawat jadi Hilang Sempurna! Ini 7 Manfaat Masker Madu untuk Wajah, Kamu Wajib TahuIni 4 Manfaat Vco untuk Wajah, Cuma Pakai Minyak Kelapa Wajahku Jadi Cerah dan Mulus dalam Waktu Singkat!
Tetapi jika hal ini menimbulkan iritasi yang berlanjut maka janganlah gunakan metode ini lagi dan hindarilah menggunakan lemon jika kamu mempunyai kulit yang cenderung sensitif. Cara menggunakan lemon sebagai bahan alami penumbuh alis paling ampuh yakni dengan memotong lemon hingga menjadi 2 bagian. Lalu gosokkan lah lemon ke alis kamu secara perlahan dan biarkanlah selama kurang lebih 20 menit dan bersihkanlah alis kamu dengan menggunakan air yang hangat.
4. Susu
Bahan alami penumbuh alis paling ampuh yani susu. Susu secara alami ternyata mempunyai beragam manfaat untuk rambut. seperti halnya kandungan protein penting yang dikenal sebagai kasein dan whey.
Kandungan kasein dan whey ini mampu memacu serta merangsang pertumbuhan rambut yang jauh lebih sehat. Aplikasikanlah penumbuh alis paling ampuh ini secara rutin. Caranya pun cukup mudah yakni kamu hanya merendam kapas di dalam susu dan letakkan ke alis serta berikanlah pijatan secara lembut di alis mata. Diamkanlah selama kurang lebih 15 menit dan cucilah menggunakan air bersih. (*)