RADARPEKALONGAN.ID – Hyundai mobil Palisade sendiri hadir dengan tampilan premium dan juga mewah, selain itu juga mampu memberikan kesan berkelas.
Hyundai mobil Palisade ini tidak hanya memberikan tampilan mewah dan berkelas, namun juga sudah dibekali dengan beberapa fitur canggih.
Biar kamu tidak penasaran, inilah informasi mengenai Hyundai mobil Palisade ini.
Baca Juga:Aneh Banget Inilah Zodiak yang Sulit Move On Nomor 1 Ada Leo!Memiliki Kapasitas Mesin 2.000 Cc Berapa Sih Harga Mobil Hyundai Tucson Keluaran Tahun 2022
1. Performa Hyundai mobil Palisade
Dengan spesifikasi mesin yang terbilang cukup gahar, menjadikan performa yang dimiliki oleh mobil Hyundai Palisade ini juga tidak perlu diragukan lagi.
Sebagai contoh dan perbandingan saja, ketika fortuner dan pajero membutuhkan waktu 12,8 detik dan 10,3 detik untuk mencapai 100 km/jam, mobil Hyundai Palisade ini hanya membutuhkan waktu 9,2 detik dalam menempuh jarak 100 km/ jam, dan bisa kamu dapatkan ketika menggunakan mode sport.
Untuk mode berkendaranya sendiri, mobil Hyundai Palisade ini menawarkan 5 mode berkendara, adapun mode berkendaranya meliputi, comfort atau kenyamanan, eco atau efektivitas, sport yaitu performa, smart.
Nah jika kamu berkendara dan menggunakan mode eco dapat dipastikan konsumsi bahan bakarmu bisa lebih irit, bahkan tembus di angka 25 km/ liter.
2. Fitur keamanan
Masuk ke dalam kategori mobil SUV premium, untuk fitur keamanan dari Hyundai mobil Palisade ini sepertinya sudah tidak perlu diragukan lagi.
Salah satu fitur keamanan unggulan yang dimiliki oleh mobil ini adalah fitur SEA, yaitu fitur yang memiliki fungsi untuk mengunci pintu secara otomatis, ketika ada kendaraan lain dari arah belakang, tentu saja menambah keamanan bagi penumpang dari tabrakan.
Tak hanya itu saja, didalamnya juga sudah terdapat 6 buah SRS Airbag, yang mampu memberikan perlindungan kepada semua penumpangnya, dari berbagai benturan yang berasal dari berbagai sisi.
Baca Juga:Wow Torsinya Mencapai 196 Nm Hyundai Mobil Tucson Ini Sangat Cocok Untuk Adventure!Cocok untuk Anak Muda Hyundai Tucson Mampu Menghasilkan Tenaga Hingga 157 Horse Power!
3. Harga
Tentu dengan fitur serta teknologi super canggih yang tersedia dalam mobil ini, menjadikan harganya juga sangat luar biasa.
Jadi jangan kaget kalau, harga dari Hyundai mobil Palisade ini lebih tinggi dibandingkan dengan para kompetitornya.
Untuk harganya sendiri, Hyundai mobil Palisade ini dibandrol dengan harga Rp 795 jutaaan, tentu harga tersebut sepadan dengan kemewahan serta fitur canggih yang tersedia.