RADARPEKALONGAN.ID – Kalau kamu lagi nyari kendaraan yang super irit buat keperluan lapangan, mending pilih salah satu produk Yamaha ini. Matic Grand Filano cocok buat motor lapangan.
Yup, benar sekali Grand Filano cocok buat motor lapangan. Karena didesain sebagai motor yang irit bahan bakar.
Hal ini ditambah dengan sistem teknologi yang ada memungkinkan hemat bensin. Seperti yang akan dibahas kali ini bagaimana matic Grand Filano keluaran terbaru bermanfaat buat yang bekerja di lapangan.
Baca Juga:Harga Beda tapi Banyak yang Sama, Begini Matic Fazzio dan Grand Filano 2023 TerbaruBagasi Bercahaya, Inilah Fitur Matic Grand Filano 2023 Menarik yang Bisa Digunakan
Inilah pembahasan menarik tentang motor Grand Filano yang cocok digunakan untuk pekerjaan di luar kantor. Selain terasa keren, ternyata termasuk motor yang irit juga.
Alasan Matic Grand Filano Cocok Buat Motor Lapangan
Grand Filano Elegan Nyaman Buat Harian (YouTube/oto rider)
1. Sistem Stop and Go Secara Otomatis
Idling Stop System yang ada pada fitur motor matic Grand Filano cukup mengejutkan. Ternyata sangat berdampak buat kestabilan pengeluaran bahan bakar.
Grand Filano yang kamu tumpangi itu akan berhenti seketika di lampu merah. Biasanya bensin akan terbuang percuma begitu berhenti di lampu merah.
Tentunya karena bahan bakar terbuang secara sia-sia. Dengan adanya sistem Idling stop system ini menjadikan bahan bakar jadi lebih efisien.
Menghindari bahan bakar terbuang sia-sia. Bekerja di lapangan apalagi di perkotaan, sudah pasti melewat lampu merah berkali-kali setiap harinya. kalau diakumulasikan cukup lumayan juga jumlahnya.
2. Jarak Maksimal untuk 1 Liter
Grand Filano cocok buat motor lapangan
Setiap pengisian bahan bakar satu liter pada motor matic Grand Gilano ternyata cukup besar juga. Ketika mengisi bensin dalam 1 liter akan bisa bertahan sampai jarak 60-an kilometer.
Baca Juga:6 Teknologi Terbaru Yamaha Matic Grand Filano Hybrid Connected yang Harus Kamu TahuSkutik Terbaik Matic Retro Grand Filano Kece Miliki 6 Fitur Handal Buat Pengendara, Simak Faktanya!
Jadi Grand Filano cocok buat motor lapangan. Tak perlu lagi sering-sering pergi ke SPBU hanya untuk mengisi bensin.
Kalau kamu keliling setiap harinya ditotal adalah 20 km misalnya. Berarti satu liter bensin bisa habis dalam waktu tiga hari. Kalau seminggu bekerja katakanlah 5 hari saja berarti cukup sekali mengisi bensin saja.