3. Masuk Daftar Subsidi Motor Listrik
Harga motor listrik bersubsidi makin terjangkau. (Foto: polytron)
Adanya subsidi ketika mau beli kendaraan ini merupakan kelebihan motor matic Fox-R yang tidak bisa dilupakan. Motor ini masuk dalam daftar yang disubsidi pemerintah.
Motor ini yang awalnya harga 20 juta sekarang bisa didapatkan lebih murah lagi, Kamu cukup siapkan uang sebesar 13 juta saja sudah bisa membawa pulang motor canggih plus ramah lingkungan.
Baca Juga:Mengagumkan Sekali, 5 Kelebihan Matic Vespa Primavera Color Vibe Dibanding Model BiasaSyarat Klaim Garansi 5 Motor Matic Honda Rangka ESAF, Begini Tahapannya!
Tak heran sangat direkomendasikan untuk kamu motor matic listrik Fox-R ini. Salah satu kelebihan motor matic Fox-R yang bisa kamu rasakan sendiri.
Karena memang saat ini pemerintah tengah berupaya untuk mengurangi emisi secara nasional. Sebuah transisi menuju negara yang mementingkan peningkatan polusi dan mencegah seminimal mungkin emisi yang dikeluarkan dari kendaraan bermotor.
Walau sudah disubsidi harga dari awalnya 20 jutaan, tapi untuk baterainya sendiri di luar pembelian. Artinya kamu harus beli sendiri baterainya dengan harga yang berbeda dan mahal. Tapi tenang, ada program sewa baterai per-bulan 200 ribub rupiah.
4 Jarak Tempuh Jauh
Motor Listrik Fox-R Polytron Matic (polytron.co.id)
Selanjutnya soal jarak tempuh yang bisa didapatkan oleh motor ini adalah sampai 130 km. Cukup dengan mengisi daya baterai 4 jam saja sudah cukup.
Salah satu kelebihan motor matic Fox-R yang bisa didapat oleh kendaraan ramah lingkungan ini. Tak heran kalau kami menyarankan untuk memilih motor ini saja kendati soal baterai harus didapatkan dengan harga mahal atau program sewa.
Tidak terlalu masalah asal sekali isi baterai bisa buat jalan sampai kemana-mana. Jarak tempuh yang jauh seperti ini cukup untuk bolak-balik ke kampus atau ke kantor berhari-hari.
Baca Juga:Pilihan Terbaik 2023 Vespa Modern Primavera Color Vibe Desain dan Fitur MaksimalPeforma Vespa Primavera Color Vibe Matic Mengagumkan Bisa Gaspoll Sampai 100 Kilometer!
5 Terasa Gagah
Kalau diperhatikan, antara Vespa Elettrica dengan Fox-R tentu saja sangat berbeda. Lebih terasa gagah mengendarai motor Fox-R ketimbang Vespa Elettrica.
Kamu bisa mengendarai dengan gagah di jalanah dengan model seperti Honda PCX atau NMAX. Tentu saja ini adalah suatu hal yang bagus.
Salah satu kelebihan motor matic Fox-R yang bisa dirasakan oleh para pengendaranya. Terutama buat kamu yang mencintai sekali keberlanjutan lingkungan.