RADARPEKALONGAN.ID – Motif berkarakter Nusantara matic Vespa Batik memang cukup menyita perhatian. Pasalnya beberapa motif yang akan disebutkan ini mengejawantahkan sebagai bangsa Indonesia.
bangsa yang memiliki banyak ragam kebudayaan yang tidak bisa dilupakan sama sekali. Termasuk pada salah satu kebudayaan yang sudah dikenalkan ke seluruh dunia.
Sudah pasti tak hanya di Indonesia tentang motof batik ini dikenal. Tapi juga hampir dei seluruh negeri sudah mengenal keindahannya.
Baca Juga:Spesifikasi Matic Vespa Batik Indonesia LX 125 Ramah Lingkungan Pas Buat Motoran di JakartaMatic Vespa Batik Indonesia LX 125 Model Kekinian Bikin Kamu Cinta Indonesia
Inilah yang menjadikan Vespa Batik ini akan makin dikenal banyak orang. Karena memang kedua brand tersebut antara Batik dan Vespa sudah banyak dikenal oleh dunia. Lalu apa saja motif yang disematkan? Ini pembahasannya.
Motif Berkarakter Nusantara Matic Vespa Batik
Spesifikasi Matic Vespa Batik Indonesia LX 125 (vespa.co.id)
1. Batik Perisai Kalimantan
Motif batik pertama yang tersemarkan pada motif Skuter unik Paggio ini adalah Batik Perisai Kalimantan. Dimana ada bentuk pola motif yang khas pada motor ini.
Bentuk perisai ini merupakan kebanggaan daripada wong Dayak atas jati diri mereka sendiri. Bentuknya simpel dan sering tergambar pada alat peperangan mereka.
Seringkali digunakan untuk perang melawan musuh. Memang kata Perisai sendiri adalah senjata tradisional yang ada di Kalimantan Timur Senjata tersebut juga disebut sebagai Telabang atau Kelembit nama lainnya.
2. Batik Mega Mendung
Motif Berkarakter Nusantara Matic Vespa Batik (vespa.co.id)
Motif berkarakter Nusantara matic Vespa Batik selanjutnya mengambil kebudayaan Jawa Barat. Tepatnya karya seni yang lahir dari Cirebin.
Baca Juga:5 Kelebihan Motor Matic Fox-R dengan Vespa Elettrica Ramah LingkunganMengagumkan Sekali, 5 Kelebihan Matic Vespa Primavera Color Vibe Dibanding Model Biasa
Motif Mega Mendung ini awal muncul pertama kali di Cirobon. Membuatnya khas sekali dan tidak ditemukan di daerah lain.
Namun sekarang Mega Mendung ini dijadikan salah satu motif pada body motor Vespa. Membuat skuter jadul ini jadi makin dikenal.
3 Batik Ayam Kasuari
Burung Kasuari (vespa.co.id)
Selanjutnya Motif berkarakter Nusantara matic Vespa Batik dari Indonesia adalah Batik Ayam Kasuari. Motif Batik Ayam Kasuari ini memiliki simbol kekuatan dan umur panjang.