RADARPEKALONGAN.ID – Matic Vespa Batik LX 125 terbaru saat ini sudah menggunakan teknologi yang lebih canggih daripada motor Vespa pada umumnya. Karena secara bahan bakar saja sudah cukup efektif dalam meningkatkan peforma motor.
Tak mengherankan kalau Vespa ini akan jadi primadona. Selain karena warna desain yang begitu keren dan trendy, buat kamu yang menginginkan motor lapangan lebih baik pilih ini saja.
Sebuah paket lengkap yang dipersembahkan oleh Pabrikan Vespa yang selama ini sudah ada di Indonesia. Sudah sejak dari tahun 80-an sudah ada menghiasai jalanan di Indonesia.
Baca Juga:Skuter Matic Vespa Batik LX 125 Bikin Hari-hari Lebih Ceria dan Mood BosterTampil Menawan dengan Matic Vespa Batik LX 125 Modern dan Stylish
Tapi berbeda dengan dulu yang harus rajin ke Pom Bensin buat mengisi bahan bakar, Sekarang nggak perlu lagi. Karena sudah dilengkapi dengan teknologi yang irit penggunaan bahan bakar,
Matic Vespa Batik LX 125 Terbaru
Matic Vespa Batik LX 125 Modern (vespa.co.id)
1. Teknologi I-GET
Salah satu hal yang cukup mencengangkan pada motor ini adalah pada bagian mesinnya yang sudah menggunakan teknologi canggih. Dimana teknologi tersebut bisa memeinimalisir pengeluaran jejak karbon yang banyak.
Salah satu contih yang paling nyata adalah teknologi I-GET. Kepanjangannya adalah Italian Green Experiance Technology (I-GET). Sebuah teknologi yang dikembangkan oleh pabrikan Vespa untuk memenuhi standar Euro 3.
Standar dimana sudah tidak lagi menggunakan teknologi lama yang membuat pembakaran bahan bakar tidak efektif. Buktinya asap motor masih dikeluarkan dan membumbung pada bagian knalpot motor.
Tenu saja kalau dibandingkan dengan yang lain, beda sekali. Teknologi I-GET ini jadi primadona bagi pabrikan penghasil motor Vespa ini.
2. Teknologi Mesin Injeksi
Skuter Matic Vespa Batik LX 125 (vespa.co.id)
Baca Juga:Cuma 60 Jutaan Kamu Bisa Mengendarai Vespa Batik Indonesia Matic Bernuansa Budaya NusantaraRekomendasi Motor Listrik Matic Murah 20 Jutaan dengan Desain Futuristik
Hampir sama dengan teknologi I-GET, Matic Vespa Batik LX 125 terbaru ini juga sudah menggunakan teknologi mesin dengan pembakaran injeksi.
Salah satu dampaknya kepada motor ini adalah pembakaran bahan bakar jadi lebih optimal. Tak heran kalau motor ini lebih hemat dalam pengeluaran bensin.
Matic Vespa Batik LX 125 terbaru ini secara umum lebih bisa dikembangkan dengan baik pada produk Vespa saat ini. Kalau dulu harus sedia bensin atau sering bolak-balik ke pertamina, sekarang cukup beberapa kali saja.