Khasiat dari buah angkung yang satu ini berkat kandungan vitamin E yang mana berdasarkan penelitian Stroke and Vascular Neurology, memiliki potensi untuk mencegah stroke iskemik yang lebih parah.
Jadi, buah angkung ini tidak untuk pengganti obat, melainkan sebagai perawatan tambahan saja. Penyajiannya pun tetap harus diawasi oleh dokter yang menangani penyakit pasien.
Dapat Menstabilkan Tekanan Darah
Khasiat buah angkung yang dapat menstabilkan tekanan darah (foto: alodokter)
Baca Juga:8 Manfaat Buah Angkung untuk Kesehatan, Berbagai Kandungan di Dalamnya Punya Manfaat BeragamMemiliki Banyak Manfaat Penting untuk Tubuh, Inilah 5 Jenis Buah-Buahan yang Baik untuk Kesehatan
Buah angkung ini juga mampu menstabilkan tekanan darah loh guys. Khasat dari buah angkung ini didapatnya dari kandungan kalium yang cukup tinggi.
Sebab, kandungan kalium disini akan menjaga cairan di dalam sel dan juga membantu agar otot berkontraksi. Tidak hanya kalium saja, di dalam buah angkung juga terdapat mineral yang dapat menjaga kadar natrium di dalam tubuh agar tetap dalam kondisi stabil.
Perlu diketahui, kadar natrium yang berlebihan bisa menyebabkan tekanan darah naik. Nah, dengan asupan kalium yang mencukupi ini kalian bisa menjaga tekanan darah tetap normal.
Mengobati sembelit
Siapa disini yang tidak pernah sembelit? Sebagian dari kalian pasti pernah mengalami permasalahan tersebut bukan?
Penyakit sembelit ini memiliki gejala rasa mengganjal saat buang air besar, terutama pada saat mengejan untuk mengeluarkan kotoran.
Hal ini biasanya dikenarenakan kondisi feses yang kering, keras, dan juga menggumpal karena kurangnya asupan serat dalam tubuh.
Nah, di sinilah keadaan buah angkung bisa kalian manfaatnya. Karena, buah angkung ini memiliki kandungan serat tidak larut air yang akan mendorong pergerakan usus serta menjaga tekstur feses agar tetap lunak.
Baca Juga:8 Khasiat Teh Chamomile untuk Kesehatan, Wajib Masuk Menu Harian Nih!Ingin Wajah Cantik Bersinar Bebas dari Jerawat? Inilah 7 Manfaat Chamomile untuk Kecantikan Wajah yang Wajib Para Ladies Ketahui
Dengan begitu kotoran akan mudah dikeluarkan dalam tubuh dan penyakit sembelit pun bisa diredakan dengan mudah.
Namun, selain mengonsumsi buah angkung, kalian tidak boleh lupa juga untuk mengimbanginya dengan asupan air yang cukup.