4 Cushion Penghilang Flek Hitam untuk Wajah Glowing, Ampuh Samarkan Pori Besar Dengan Produk Dibawah 100 Ribu

4 Cushion Penghilang Flek Hitam untuk Wajah Glowing, Ampuh Samarkan Pori Besar Dengan Produk Dibawah 100 Ribua
4 Cushion Penghilang Flek Hitam untuk Wajah Glowing, Ampuh Samarkan Pori Besar Dengan Produk Dibawah 100 Ribuan - Youtube / Pricebook Beauty
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.CO.ID – Rekomendasi cushion penghilang flek hitam ini dapat membuat wajah kamu menjadi glowing.

Masalah flek hitam di wajah ini memang hal yang umum terjadi, akan tetapi hal ini dapat mengganggu rasa percaya diri kamu.

Ada salah satu cara yang paling mudah untuk menghilangkan flek hitam, salah satunya yakni dengan menggunakan cushion penghilang flek hitam.

Baca Juga:4 Cara Menghilangkan Uban Tanpa Dicabut Dengan Lidah Buaya, Rambut Auto Hitam dan Bebas Rontok!Bagaimana Cara Membuat Wajah Putih dengan Jeruk Nipis yang Benar? Ikuti 3 Langkah Biar Wajah Glowing

Akan tetapi, saking banyaknya rekomendasi cushion di pasaran, kamu pasti bingung dalam memilih produk cushion mana yang bagus untuk menghilangkan flek hitam bukan?

Rekomendasi cushion penghilang flek hitam

1. Bnb barenbliss true beauty inside cushion

Rekomendasi cushion penghilang flek hitam yang pertama adalah bnb barenbliss true beauty inside cushion.

Cushion penghilang flek hitam ini memberikan hasil akhir matte yang halus, alami dan juga tahan lama.

Formulanya juga tahan keringat dan air, sehingga lebih awet dan cocok untuk pemakaian jangka panjang.

Adanya kandungan utama 5 bunga korea yakni hibiscus, magnolia, chamomile, camellia dan calendula ini yang menjadikan produk ini sangat menarik.

Adapun manfaat dari cushion penghilang flek hitam ini juga dapat mencerahkan warna kulit hingga tampil glowing di berbagai kesempatan.

Dengan Korean organic miracle powder untuk coverage tinggi dengan hasil halus yang tahan lama.

Baca Juga:4 Merk Sunscreen Waterproof Terbaik untuk Semua Jenis Kulit3 Cara Mudah Mengatasi Penuaan Dini dengan Lidah Buaya Agar Cepat Glowing

Selain itu, ia memiliki tekstur ultra ringan dengan kemampuan untuk mengontrol minyak yang menyatu secara sempurna dengan kulit.

Selain itu, adanya kandungan Korean miracle bloom essence ini dapat menutrisi kulit wajah dan membuat wajah sehat.

Adanya kandungan spf45 pa +++ ini mampu membantu melindungi kulit dari beragam kerusakan yang diakibatkan oleh sinar UV.

2. Make over powerstay demi matte cover cushion

Rekomendasi cushion penghilang flek hitam yang selanjutnya adalah make over powerstay dem matte cover cushion.

Rekomendasi cushion penghilang flek hitam yang satu ini diformulasikan dengan kemampuan mengontrol minyak yang sudah terbukti dapat memberikan tampilan flawless tahan lama hingga 24 jam tanpa cakey.

Cushion penghilang flek hitam satu ini menawarkan coverage dari medium hingga full, dengan hasil akhir demi matte dan soft focus yang menyerupai kulit wajah yang sehat dan juga halus.

0 Komentar