Lebih lanjut, pihaknya memastikan Dindagkop-UKM Kota Pekalongan akan terus berkoordinasi dengan distributor dan pelaku usaha guna mengantisipasi potensi lonjakan harga, terutama menjelang momentum tertentu yang dapat meningkatkan permintaan masyarakat. (dur)
Awal 2026, Harga Bahan Pokok di Kota Pekalongan Fluktuatif, Cabai dan Bawang Turun Tajam
