Gandeng Akademisi Unsoed, Unikal Susun Roadmap FIK 2026-2035 demi Transformasi Pendidikan Kesehatan Unggul

Gandeng Akademisi Unsoed, Unikal Susun Roadmap FIK 2026-2035 demi Transformasi Pendidikan Kesehatan Unggul
Dok WORKSHOP - Universitas Pekalongan (Unikal) menyelenggarakan Workshop Peninjauan dan Penyusunan Visi, Misi, Tujuan, dan Strategi (VMTS) Rencana Strategis (Renstra) dan Roadmap Tahun 2026-2035.
0 Komentar

Workshop ini turut dihadiri oleh pemangku kepentingan luas, mulai dari perwakilan Kementerian Kesehatan, Dinas Kesehatan se-Pekalongan Raya dan Batang, hingga para direktur rumah sakit dan kepala puskesmas mitra. Sinergi ini diharapkan mampu memastikan Roadmap FIK Unikal selaras dengan kebutuhan industri kesehatan di masa depan. (mal)

0 Komentar