Bagi para santri binaan, dinding penjara kini bukan sekadar tempat menjalani hukuman, melainkan ruang untuk “ber-uzlah” dan memperbaiki kualitas hubungan dengan Sang Pencipta. Program BTQ ini diharapkan menjadi titik balik bagi mereka untuk meninggalkan masa lalu dan menatap masa depan dengan iman yang lebih kokoh. (way)
Berantas Buta Aksara Al-Qur'an, 24 Santri Binaan Lapas Pekalongan Belajar BTQ Bersama Ustaz FKAM
