7 Tempat Wisata Bernuansa Alam di Semarang

tempat wisata bernuansa alam di semarang
wisata umbul sidomukti(foto.instagram/umbul sidomukti)
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Tidak hanya kuliner, tempat wisata bernuansa alam di Semarang juga cukup banyak pilihan. Sejumlah tempat wisata ini pun tercatat cukup ramai dikunjungi karena menawarkan vibe yang menenangkan, khususnnya untuk kalian yang lagi butuh healing.

Memang tidak salah mengidentifikasi Semarang dengan lumpia, karena Semarang memang telah lama dikenal sebagai Kota Lumpia. Tapi kalau kamu mengira Semarang isinya cuma orang jualan lumpia, kamu salah besar gaes. Itu artinya kamu masuk tim berwajah pucat alias kurang piknik, hehehe.

Jadi, Semarang juga telah lama menjadi kota tujuan wisata loh. Aktivitas pariwisata di wilayah ini juga meningkat pesat dalam beberapa tahun terakhir. Banyak destinasi wisata yang bisa kamu kunjungi saat berada di Semarang, tidak terkecuali tempat wisata bernuansa alam yang memang masih ngehits di kalangan anak-anak senja kaya kamu, iya kamu.

Baca Juga:7 Tips Penting Sebelum Membeli Mobil Bekas5 Rekomendasi HP Harga 1 Jutaan

Benar gaes, Semarang juga memiliki beberapa tempat wisata bernuansa alam yang bisa kamu kunjungi di akhir pekan setelah padatnya aktivitasmu. Jangan tanya suasana dan fasilitasnya, karena tempat-tempat wisata bernuansa alam di semarang ini memang sepertinya didesain untuk memanjakan kamu-kamu butuh healing setelah lima atau enam hari berkutat dengan rutinitas pekerjaan atau tugas kuliah.

Wisata bernuansa alam di \semarang juga beragam pilihannya, mulai dari hutan, pantai, air terjun, bahkan pegunungan, nah bagi kamu yang mau berlibur ke semarang bisa juga menjadikannya sebagai tujuan berliburmu dengan kerabat, pasangan maupun keluarga.

Dilansir dari halaman traveloka inilah 7 tempat wisata bernuansa alam disemarang yang bisa kamu kunjungi

Rawa Pening

Tempat wisata bernuansa alam di Semarang yang pertama adalah rawa pening, rawa pening adalah danau yang berada di Kabupaten semarang menawarkan suasana wisata air yang jernih dan kamu juga bisa menaiki perahu kecil untuk mengelilingi rawa pening dengan ongkos yang tidak terlalu mahal rawa pening bisa menjadi tujuan wisatamu ketika berada disemarang.

Umbul Sidumukti

Tempat wisata bernuansa alam di Semarang yang kedua adalah umbul sido mukti, umbul sido mukti berada dibawah kaki Gunung Ungaran. Tentunya memiliki udara yang cukup dingin disini juga banyak pilihan tempat yang bisa kamu kunjungi seperti pondok kopi, kolam renang, restoran dan masih banyak lagi tentunya dengan nuansa alamnya.

0 Komentar