BI Cabang Tegal Laporan Total Transaksi QRIS Kota Pekalongan Sebanyak 8.056.918.061

BI Cabang Tegal
BI Cabang Tegal menyelenggarakan kegiatan Diskusi Publik Digitalisasi UMKM di Hotel Khas Pekalongan. (Radarpekalongan.id/kominfo)
0 Komentar

Peserta Diskusi Publik Digitalisasi UMKM sedang menyampaikan pendapatnya dalam kegiatan di Hotel Khas Pekalongan.(Radarpekalongan.id/kominfo)

Taufik menambahkan, BI Cabang Tegal juga mendorong produk UMKM untuk go-global atau globalisasi. Hal ini bertujuan untuk memperluas wilayah pemasaran, sekaligus meningkatkan penerimaan negara untuk mempercepat pemulihan ekonomi nasional.

“Dengan melek digitalisasi ini, biasanya UMKM akan lebih maju. Sebab, pemasarannya akan lebih luas dan omsetnya pasti akan naik,” pungkasnya. (dur)

0 Komentar