Mobil Toyota Calya 2022 Mobil Keluarga Murah Dan Irit, Langsung Beli Saja Tanpa Harus Pikir Panjang!

Calya 2022
Calya 2022 (instagram)
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Mobil Toyota Calya 2022 ini, menyuguhkan tampilan yang lebih segar dibandingkan dengan generasi sebelumnya.

Berkat tampilan yang mengalami perubahan tersebut, menjadikan mobil ini sangat cocok dikendarai oleh muda-mudi yang tinggal diperkotaan, dan menyukai mobil dinamis.

Mobil yang mampu menampung 7 orang penampung ini, juga memiliki konsumsi bahan bakar irit dan perawatan mesin cukup mudah.

Baca Juga:Gratis Inilah 8 Khasiat Daun Jambu Biji Untuk Rambut Rasakan Manfaatnya!Mobil Murah Fitur Mewah Beli Saja Mazda CX5 Dijamin Gak Bikin Kamu Menyesal!

Sebab sparepartnya juga tersedia sangat luas di pasaran, mulai dari yang kualitas original sampai yang kualitas kw, sesuaikan dengan kemampuanmu saja.

Biar kamu tidak penasaran, mengenai apa sih keistimewaan mobil Toyota Calya 2022, kenapa banyak digemari anak muda sampai keluarga kecil di tanah air, simak saja sampai selesai ya guys.

1. Desain

Desain toyota calya (instagram)

Mobil Toyota Calya 2022 ini hadir dengan body yang cukup compact, meskipun mampu menampung 7 orang penumpang sekaligus.

Hal ini bisa dilihat dari beberapa lekukan halus yang terdapat disisinya, sehingga tidak heran, jika Calya 2022 ini memiliki tampilan yang cukup elegan.

Untuk sektor bagian wajah atau depannya, mengadopsi konsep “keen look”, hal ini sama seperti mobil Toyota lainnya.

2. Mesin

Mesin Toyota Calya (instagram)

Mobil Toyota Calya 2022 sendiri dibekali dengan mesin berkode 3NR dan kapasitas mesinnya sebesar 1.197 cc dengan sistem 4 silinder.

Selain itu mobil Calya ini juga sudah didukung oleh teknologi VVT-I, yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 88 horse power pada putaran mesin 6.000 rpm, dan torsi puncaknya mencapai 11 kgm pada putaran mesin 4.200 rpm.

Baca Juga:Nabung 1 Bulan Sudah Bisa Bawa Pulang Mobil Calya, Langsung Saja Dimulai Hari Ini!Selain Mengurangi Kerontokan, Inilah 7 Manfaat Daun Jambu Biji Untuk Rambut, Yuk Cobain Sekarang!

Dengan mesin yang dimiliki, mobil ini terbilang masuk dalam kategori mobil irit, sebab 1 liter bahan bakarnya, mampu menempuh jarak hingga 24,7 kilometer.

3. Eksterior

Mobil Toyota Calya 2022 ini juga sudah dibekali dengan lampu depan dengan teknologi LED, sehingga mampu memberikan kesan lebih dinamis serta menarik perhatian orang yang melihatnya.

Selain itu, pada bagian lampu kabutnya juga memilik bentuk yang sedikit memanjang dan juga lampu rem yang miring, sehingga mempercantik tampilan mobil lebih terlihat modern dan kekinian.

0 Komentar