Tanpa Obat! 5 Cara Menghilangkan Kerutan di Bawah Mata supaya Tampil Awet Muda, Dijamin Manjur !

kerutan di bawah mata
Ada beberapa cara untuk menghilangkan kerutan di bawah mata (Youtube:Jemima Livia)
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Permasalahan kerutan di bawah mata kerap kali membuat seseorang merasa tak percaya diri apalagi terlebih pada kondisi ini sering dialami oleh perempuan.

Pasalnya kerutan di bawah mata ini membuat seseorang terlihat lebih tua dari usia yang sesungguhnya. Memang masalah pada wajah satu ini dapat dipicu oleh beragam hal, seperti paparan sinar UV, hingga kebiasaan merokok.

Ada beberapa tips yang sangat ampuh dalam menghilangkan kerutan di bawah mata yakni diantaranya sebagai berikut :

Baca Juga:3 Cara Menghilangkan Komedo Hitam secara Alami! Mudah untuk Dipraktekkan, Bahannya Ada di Dapur Semua!5 Cara Menghilangkan Komedo di Wajah dalam Hitungan Hari! Dijamin Ga Bakal Balik Lagi!

1. Rutin untuk menggunakan sunscreen

Jika kamu ingin terhindari dari permasalahan kerutan di bawah mata maka cobalah untuk rutin dalam menggunakan sunscreen setiap hari. Karena sinar UV disebut-sebut sebagai biang keladi dari berkurangnya sintetis kolagen pada kulit wajah.

Padahal yang sebenarnya adalah kolagen mampu membuat kulit terlihat lebih awet muda, bebas dari keriput, dan Kenyal. Namun kolagen ini ternyata rentan rusak jika terpapar dari sinar UV secara berlebihan.

Maka dari itu, gunakan sunscreen sebelum kamu melakukan beragam aktivitas yang padat di luar, hal ini juga berlaku jika kamu beraktivitas di dalam ruangan. Karena sunscreen mampu untuk melindungi kulit kamu dari paparan sinar Uv sehingga kamu dapat menghilangkan kerutan di bawah mata.

2. Menghindari polusi udara

Cara selanjutnya dalam menghilangkan kerutan di bawah mata adalah menghindari polusi udara. Karena polusi udara tak hanya dapat membahayakan jantung ataupun paru-paru saja.

Tetapi zat-zat berabahaya tersebut juga dapat merusak kulit dengan beragam cara. Masalah pada kulit wajah seperti munculnya kerutan di bawah mata juga disebabkan oleh polusi udara.

Kulit merupakan penghalang terluar dari tubuh dengan beragam polutan udara. Maka dari itu jangan heran jika kulit akan menjadi bermasalah ketika sering terpapar zat polutan.

Maka dari itu, cobalah sebisa mungkin untuk kamu menghindari polusi udara pada setiap harinya.

Baca Juga:4 Cara Mengatasi Pori-Pori Besar Paling Realistis! Tanpa Bahan Kimia! Dijamin Aman!3 Serum untuk Mengecilkan Pori-Pori dan Menghilangkan Bekas Jerawat, Terbukti Ampuh!

3. Menggunakan madu

Cara menghilangkan kerutan di bawah mata yang selanjutnya adalah dengan menggunakan madu. Madu merupakan salah satu bahan alami yang mampu dimanfaatkan untuk dapat mengatasi kerutan pada bawah mata kamu.

0 Komentar