CDC UIN Gus Dur Adakan Gathering dengan Puluhan HRD

CDC
GATHERING - Career Development Center (CDC) atau Pusat Pengembangan Karir UIN Gus Dur mengadakan gathering bersama puluhan HRD dari berbagai lembaga dan perusahaan yang ada di Eks Karesidenan Pekalongan.
0 Komentar

Ketua Paguyuban HRD Eks Karesidenan Pekalongan Rizky Nuansa Hadyan, S.Psi., M.M., menuturkan acara gathering semacam ini merupakan acara yang sudah lama ditunggu karena dapat bertemu secara langsung dengan penyedia calon pekerja yakni salah satunya adalah perguruan tinggi.

“Setidaknya ada lebih dari 100 perusahan yang tergabung dalam paguyuban kami. Mulai dari perbankan, instansi, lembaga dan yang paling banyak manufaktur. Semoga pertemuan ini bisa berlanjut yang kemudian banyak alumni kampus yang dapat terserap sesuai dengan skill dan kebutuhan industri,” ungkap Rizky. (way)

0 Komentar