Rekomendasi 5 Coffe Shop di Pekalongan Instagramable, Cocok untuk Kamu yang Suka Foto!

Coffe shop di Pekalongan instagramable
Tanda tanya coffe (instagram)
0 Komentar

3. Warkeb flamboyan

Warkeb flamboyan (instagram)

Coffe shop di Pekalongan instagramable yang selanjutnya adalahh warkeb flamboyan, sebenarnya sih ini warmindo namun nuansanya seperti coffe shop.

Warkeb sendiri merupakan singkatan dari warung kebon, yaps sesuai dengan nama tempatnya warkeb flamboyan ini dikelilingi oleh kebun disekitarnya.

Makanan yang ditawarkan juga beragam mulai dari jenis mie-mie an, ayam goreng, makanan ringan dan masih banyak lagi. Selain itu juga terdapat berbagai macam jenis minuman dari mulai coffee sampai non coffe.

Baca Juga:100 Juta bisa Bawa City Car Second Ke Rumah, Kapan Lagikan?Bikin Ngiler, Honda CB650R 2023 Bikin Pembelinya Geleng-Geleng Kepala

Lokasinya berada disebelah utara jembatan kuripan lor dan agak masuk ke dalam gang, bisa dikatakan si sebagai hidden gem. Tempat ini mulai buka dari jam 11 siang sampai dengan jam 11 malam.

4. Juragan coffee

Juragan coffe (instagram)

Masih berada dijalan yang sama dengan tanda tanya coffe, warkeb flamboyan dan juga the willysz coffee.

Selain menyuguhkan tempat yang instragamable juga terdapat makanan dan minuman yang enak ditempat ini.

Lokasinya berada satu lokasi dengan lapangan futsal xtream, jadi selain dapat menikmati makanan yang disediakan kamu juga bisa menonton orang-orang yang sedang bermain futsal ditempat tersebut.

Juragan coffe sendiri buka setiap hari mulai dari jam 10 pagi sampai dengan jam 12 malam, cocok buat kamu yang suka nongkrong sampai tengah malam.

5. Kopi candu

Kopi candu (instagram)

Coffe shop di Pekalongan instagramable yang selanjutnya adalah kopi candu, lokasinya berada disebelah timur taman sorogenan atau depan yogya mall.

Kopi candu sendiri menawarkan suasana menikmati kopi dengan pemandangan yang cukup menarik dan tentunya ada beberapa spot yang dapat digunakan sebagai tempat untuk berfoto.

Baca Juga:Wow Inilah 5 Zodiak yang Memiliki Kecerdasan Emosional Tinggi, Kamu Termasuk?Kemunculan Honda ELEVATE, Menjadi Pesaing Toyota RUSH di Tahun 2023

Tempat ini selain menyediakan minuman beragam jenis coffee juga ada beberapa minuman non coffee lho cocok buat kamu yang tidak terlalu menyukai coffe.

Makanan yang ditawarkan juga beragam mulai dari makanan berat sampai dengan makanan ringan dan tentunya dengan harga yang terjangkau.

Kopi candu buka setiap hari mulai dari jam 10 pagi sampai dengan jam 11 malam, didepannya juga terdapat pasar sorogenen barangkali kamu minat untuk berbelanja di pasarnya.

0 Komentar