Ini 3 Minuman Sehat untuk Penuhi Kebutuhan Tubuh Sehari-harimu

minuman sehat
salah satu minuman sehat, infused water dengan semangka dan jeruk (foto. Unsplash)
0 Komentar

untuk meminumnya, kamu perlu menunggu selama satu jam dalam suh ruangan atau 4 jam jika disimpan didalam pendingin.

Infused water menjadi salah satu minuman sehat berkat manfaatnya yang banyak untuk tubuh, diantaranya mencegah tubuh dehidrasi, mengatasi bau mulut, menjaga kesehatan pencernaan, dan lainnya.

3. Air kelapa

Air kelapa dipercaya dapat menyembuhkan berbagai penyakit, salah satunya asam lambung. Air kelapa mengandung kalium yang tinggi, dan dapat menstabilkan Ph pada tubuh. Hal tersebut membuat air kelapa masuk pada kategori minuman sehat untuk penderita asam lambung.

Baca Juga:Anak Rantau Wajib Tahu! Ini 3 Resep Masakan Rumahan yang Mudah dan SimpelMendag Bakar Baju Bekas Impor Senilai Rp 10 Miliar, Yuk Lihat Sisi Positif dan Negatifnya!

Selain itu air kelapa juga mengandung potasium, elektrolit, sodium, vitamin C, kalsium, dan mengandung lauric acid serupa dalam asi yang dibutuhkan dalam masa kehamilan. Selain itu air kelapa juga bermanfaat untuk menurunkan gula darah, membantu menyembuhkan gangguan pencernaan, dan mencegah penyakit batu ginjal.

Nah itu dia guys 3 minuman sehat yang wajib kita konsumsi, terlebih untuk air putih yang memang adalah kebutuhan sehari-hari yang wajib untuk kita penuhi. (*)

0 Komentar