5 Lipstik Hanasui untuk Bibir Hitam yang Bagus,  Kulit Sawo Matang juga Wajib Cobain!

lipstik hanasui untuk bibir hitam yang bagus
5 Lipstik Hanasui untuk Bibir Hitam yang Bagus,  Kulit Sawo Matang Juga Wajib Cobain! (YouTube.Com/ Hai Ariani)
0 Komentar

RADARPEKALONGAN.ID – Lipstik kini menjadi produk yang penting dalam menunjang kesempurnaan penampilan. Namun tahukah kamu varian lipstik hanasui untuk bibir hitam yang bagus? Bahkan, bagi pemilik kulit sawo matang juga bisa lho menggunakannya. Penasaran?

Sebagian dari kamu tentu sudah tidak asing dengan brand Hanasui. Produk asli Indonesia ini menjadi viral karena formula, sahde hingga harganya yang sesuai dengan keinginan banyak konsumen. Soal formula, produk lipstik ini memiliki tekstur yang lembut dan nyaman digunakan di bibir. Sedangkan dari segi shade ada banyak pilihan warna menarik yang bisa kamu coba. Meski banyak memiliki kelebihan, produk ini dibanderol dengan harga yang sangat terjangkau mulai dari 20 ribuan aja. 

Lipstik hanasui yang banyak direkomendasikan beauty influencer ini menjadi best seller di kelasnya. Sebab, formulanya yang ringan tetap mampu menutup garis bibir hitam yang kerap kali dianggap mengganggu. 

Baca Juga:Ternyata, Ini 5 Cara Memakai Kelly Sebelum Tidur agar Cepat PutihRekomendasi Warna Lipstik Hanasui untuk Bibir Hitam yang Terbukti Awet Seharian, Mulai 15 Ribuan Aja!

Lipstik Hanasui untuk Bibir Hitam yang Bagus

Nah, supaya kamu ga salah warna saat membelinya. Kamu wajib nih simak sederet rekomendasi warna lipstik hanasui untuk bibir hitam yang bagus. Dijamin deh, ga bakalan nyesel nyobain ragam warna ini. Yuk, ikuti sampai akhir!

1. Lip Cream Mattedorable 01 Kiss

Rekomendasi warna lipstik hanasui untuk bibir hitam yang bagus urutan pertama adalah Lip Cream Mattedorable 01 Kiss. Produk satu ini mengusung warna pink yang segar da dipadu dengan hint merah. 

Karena warnanya yang masuk ke segala jenis kulit. Lipstik hanasui satu ini bahkan sempat viral dimana-mana. Sebab, memberikan penampilan akhir yang chic dan fresh seharian. Apalagi teksturnya yang creamy sangat nyaman di bibir. 

Kamu pun ga perlu khawatir cepat pudar. Justru formula yang digunakan mampu bertahan lama sekaligus melembapakn bibir. Jadi, anti deh bibir keliatan crack. Bahkan, jika digunakan saat menyantap makanan berkuah tampilan lipstik pun tetap ada. 

2. Lip Cream Mattedorable 02 Posh

Apakah kamu penggemar warna mauve? Warna satu ini memang menjadi banyak kesukaan wanita Indonesia. Sebab, selain menutup warna bibir yang hitam dengan sempurna. Warna ini juga membuat kulit sawo matang dapat memiliki riasan yang fresh dan cerah. 

0 Komentar