Tenang, Lulusan 28 SMK di Batang Siap Ditampung KITB

SMK di Batang
DISAMBUT TARIAN - Kepala SMKN 1 Batang, Catur Puji Raharjo dan jajaran menyambut kedatangan Pj Bupati Batang, Lani Dwi Rejeki di event Skansa Fair, disambut penampilan tari tradisional. Dok. Istimewa
0 Komentar

“Semua informasinya lengkap untuk pelajar dari dalam maupun luar SMK 1 Batang, bahkan masyarakat umum pun bisa mendapatkan informasi lowongan pekerjaan yang diminatinya,” ujar dia.

Perwakilan KITB pun ikut membuka stan di sini, untuk menginformasikan kepada siswa, tentang formasi dan kompetensi apa saja yang dibutuhkan perusahaan. (red/sef)

0 Komentar