9 Makanan Pedas Khas Korea, Spesial Buat Pecinta Drakor

Makanan Pedas Khas Korea
Makanan Pedas Spesial buat pecinta Drakor (Freepik.com)
0 Komentar

makanan Korea (Freepik.com)

Hidangan ini disajikan dengan Kimchi Jigae. Dalam perkembangannya ditambahkan dengan bacon, Ham, hotdog dan sosis.

6. Tteoboki

Pecinta Drakor dimanapun berada harus tahu bahwa Tteoboki ini adalah makanan pedas khas Korea yang terkenal. Makanan Tteoboki ini merupakan masakan yang dibuat oleh pedagang kaki lima Korea.

Harganta cukup murah yakni 8000 won atau setara dengan Rp. 12.000-96.000 saja. Biasanya biar lebih nikmat lagi ditambahkan dengan topping telur rebus. Kabar bahagia buat kamu pecinta drakor karena sekarang tersedia tteobokki instan.

Baca Juga:10 Rekomendasi Masakan Rumahan Murah Tapi Enak Buat Mamah Muda10 Makanan Khas Sunda yang Enak Banget Dicicipi Sama Gebetan

7. Buldak

Kuliner khas Korea selanjutnya bernama Buldak. Makanan yang didalamnya berisi Jahe, madu, kecap ikan, dan berbagai macam bumbu yang memperkaya makanan Buldak ini.

Seiring perkembangan zaman ditaburi dengan keju mozarela yang sangat menggugah selera. Kamu harus coba makanan pedas ini sih kalau memang seorang pecita drakor.

8. Kimchi Jjigae

Makanan pedas khas Korea yang sudah terkenal gara-gara drama Korea. Kimchi Jjigae ini selalu dihidangkan dalam kondisi kuah panas. Biasanya Kimchi ini direbus sampai matang.

Makanan Buat pecinta Drakor (Freepik.com)

8. DakGalbi

Dakgalbi ini merupakan makanan yang wajib dicoba pecinta drakior yang ada di Indonesia karena enak dan pedas rasanya. Bentuk makanan Korea ini diisi dengan potongan daging berbentuk dadu dan diguyur saus Gochujang.

Cara membuatnya pun sangat gampang sekali. Ayam dicamur dengan daun perilla, daun bawang, ubi jalar dan kue beras. makanan Korea ini sangat terkenal di kota Chunceon.

9. Bibim Naengmyeon

Makanan Khas Korea (Freepik.com)

Menyantap makanan ini sangat berbeda dengan seperti biasanya karena disajikan dalam keadaan dingin. Cara makannya “Bibim” ini hanya dengan mencampur telur, mie, daging dan sambal pedas yang khas.

Naengmyeon ini tidak cocok kalau dimakan di musim dingin. Hal ini karena makanan pedas ini disajikan dalam hidangan yang dingin.

Baca Juga:10 Menu Makan Siang Sehat dan Enak untuk KeluargaRekomendasi 10 Makanan Tradisional Dieng yang Bikin Ngiler

Itulah makanan pedas khas Korea yang wajib kamu coba. Jangan bilang pecinta drakor sejati kalau belum mencicipinya! (*)

0 Komentar