Malam Tahun Baru di Pekalongan Bakal Diguyur Hujan, Ini Dia Ramalan Cuaca dari BMKG 5 Hari ke Depan

Ramalan Cuaca
Ramalan cuaca pada malam tahun baru Pekalongan bakal diguyur hujan. (foto: tangkapan layar BMKG)
0 Komentar

Pukul 13.00 tetap turun hujan walau dengan intensitas sedang. Suhu udara 26 derajat celcius, kelembaban udara 90% dan kecepatan angin masih tinggi 30 km per jam.

Di malam harinya pukul 19.00, hujan masih berlangsung dengan intensitas lebih ringan. Suhu 24 derajat celcius, kelembaban udara 90% dan kecepatan angin mereda menjadi 20 km per jam.

Keempat, Ramalam Cuaca Sabtu 31 Desember 2022.

Pukul 01.00 terjadi hujan lebat disertai petir. Suhu udara 24 derajat celcius, kelembaban udara 90% dan kecepatan angin 20 km per jam.

Baca Juga:Hati-hati Penawaran Arisan Motor atau Investasi dengan Keuntungan Menggiurkan343 Sekolah di Brebes Rusak

Pukul 07.00 hujan dengan intensitas ringan masih berlanjut, suhu udara 24 derajat celcius. Sementara kelembaban udara 95% dan kecepatan angin 20 km per jam.

Pukul 13.oo hujan ringan terus berlanjut dengan suhu 25 derajat celcius. Kelembaban udara 90% dan kecepatan angin cukup  kencang 30 km per jam.

Pukul 19.00 atau malam tahun baru, Pekalongan diguyur hujan dengan suhu 24 derajat celcius. Sementara kelembaban udara 95 persen dan kecepatan angin 20 km per jam. Cukup membuat suhu tubuh kedinginan walaupun angin tidak terlalu kencang. (sep)

0 Komentar