5 Merk Lip Balm Terbaik, Bikin Bibir Lembap Anti Kekeringan

merk lip balm terbaik
ilustrasi wanita memakai lip balm/pexels
0 Komentar

Tidak tanggung-tanggung, kelembapan yang ditawarkan yaitu selama 12 jam. Ada kandungan minyak jojoba dan avocado juga di NIVEA Lip Care ini sehingga kamu bisa memiliki tampilan bibir yang glossy dan lembut.

Ada pilihan rasa Fruity Shine Strawberry atau Watermelon di lip balm ini, bisa kamu beli dengan harga kisaran 40 ribu.

4. Lip Ice Sheer Color

Pilihan lain merk lip balm terbaik adalah Lip Ice Sheer Color. Produk lip balm ini bisa dikatakan cukup ajaib karena pada pemakaian pertama tidak akan memiliki warna. Namun secara perlahan, lip balm akan menimbulkan warna pink yang alami di bibir.

Baca Juga:Pakai Deodorant Ketiak Jadi Hitam? Ini 6 Cara Memutihkan Ketiak dengan Bahan Alami, Ambil di Dapur Aja!Nggak Bikin Wajah Mengkilap! Ini Dia Sunscreen untuk Kulit Berminyak, Harga Mulai 20 Ribuan

Warna tersebut juga disesuaikan dengan seberapa banyak kamu mengoleskannya di bibir. cukup menarik kan? Lip Ice Sheer Color dibuat dari coconut oil, vitamin E, dan aloe vera sehingga bisa memberikan kelembapan yang maksimal

Ada juga kandungan UV protector di dalamnya agar bibir terlindung dari paparan sinar matahari. Kamu bisa membeli merk lip balm terbaik ini dengan harga kisaran 30 ribu.

5. Madame Gie Color Pop Lip Balm

Mau cari merk lip balm terbaik dengan harga yang murah? Madame Gie Color Pop Lip Balm jawabannya. Produk ini hanya dijual dengan harga kisaran 7 ribu saja. Sangat ekonomis kan?

Meskipun murah, Madame Gie Color Pop Lip Balm terbuat dari virgin coconut oil, beeswax, vitamin E, dan berbagai ekstrak buah alami agar bibir lembut dan segar. Tekstur lip balm ini creamy sehingga bisa meredakan bibir kering dengan nyaman.

Beberapa varian yang tersedia yaitu Yuzu Lemon, Pomegranate, Grape, Olive, Honey, dan Dates. Kamu bisa membelinya di store online maupun offline.

Itulah beberapa rekomendasi merk lip balm terbaik untuk membantumu mengatasi masalah bibir kering dan pecah-pecah. Selain memakai lip balm, jangan lupa minum yang cukup agar tubuh selalu terhidrasi ya. Jadi bibir pun juga akan lembap dari dalam. (*)

0 Komentar