RADARPEKALONGAN.ID – Beberapa mobil idaman perempuan yang akan kami rekomendasikan ini menawarkan tampilan yang cukup stylish, namun juga tangguh.
Sehingga bisa memudahkan para kaum perempuan untuk berkendara lebih fleksibel ketika melakukan mobilitas, yuk simak saja sampai selesai daftar mobil idaman perempuan.
1. Toyota Sienta
Mobil idaman perempuan pertama yang kami rekomendasikan ada Toyota Sienta, mobil ini pertama kali di perkenalkan pada tahun 2016, dan masuk ke dalam kategori mobil MAV atau Multi Activity Vehicle.
Baca Juga:Iritnya Kelewatan Berikut Rekomendasi Mobil Kecil 2 Pintu Irit, Dijamin Gak Bikin Kamu Boncos!Mulai 20 Jutaan, Inilah Rekomendasi Mobil Kecil 2 Pintu, Auto Dilirik Tetangga!
Beberapa fitur yang tersedia didalamnya bisa menjawab semua kebutuhan para perempuan, untuk menunjang aktivitas hariannya.
Pintunya juga sudah menggunakan pintu model sliding door, pada baris keduanya, dan juga sudah dibekali dengan sensor yang bisa menghindarkan anggota tubuh agar tidak terjepit.
2. Toyota Yaris
Toyota Yaris (instagram)
Mobil ini sangat cocok dikendarai oleh para wanita karir, mobil yang memiliki body agak mungil ini mampu menampung 5 orang penumpang dewasa sekaligus.
Oleh karena itu, mobil ini sangat ideal bagi para wanita karir yang tinggal diperkotaan, Toyota Yaris sendiri merupakan competitor dari Honda Jazz, namun memiliki ruang kabin yang lebih luas.
Selain itu, Toyota yaris ini juga menawarkan tampilan yang sangat stylish dan sporty, sehingga sangat cocok untuk para anak muda ataupun wanita karir, yang menyukai gaya hidup dinamis.
3. Toyota Etios Valco
Mobil idaman perempuan yang selanjutnya kami merekomendasikan Toyota Etios Valco, mobil ini mengalami beberapa pembaruan dari generasi lamanya.
Pembaruan tersebut mencakup tampilan eksterior ataupun fitur penunjang lainnya, mobil yang masuk ke dalam kategori mobil hatchback ini memiliki tampilan yang sangat stylish dan modern.
Baca Juga:Siapa Sih yang Tidak Mengenal Isuzu Panther, dengan Jargon Andalannya Si Raja Diesel Harganya Mulai 40 Jutaan Saja!Bisa Dibawa Ke Arisan Inilah 7 Mobil Idaman Wanita, Langsung Saja Minta Belikan Suami!
Selain itu, bodynya juga terlihat cukup compact, hal ini memudahkan pengemudinya untuk melakukan manuver, di jalan-jalan sempit dan rawan kemacetan.
4. Honda Freed
Honda Freed (instagram)
Rekomendasi mobil idaman perempuan yang berikutnya ada Honda Freed, yang masuk ke dalam kategori mobil MPV atau Multi Purpose Vehicle.
Honda Freed sendiri menawarkan desain tampilan yang sangat simple dan juga ukurannya yang tidak terlalu besar.