Ladang Cuan ! Ini 6 Peluang Usaha Budidaya Ikan yang Cocok di Pekalongan

Peluang-Usaha-Budidaya-Ikan
Budidaya ikan koi. (jcomp/freepik.com)
0 Komentar

Budidaya ikan Gurami bisa dilakukan di kolam atau keramba dengan perawatan yang relatif mudah.Ikan gurame bisa dijual sebagi ikan segar atau diolah menjadi ikan asam manis, ikan goreng, atau abon ikan Gurami.

Olahan Ikan gurami. (jcomp/freepik.com)

6. Budidaya Ikan Gabus

Ikan gabus adalah salah satu peluang usaha budidaya ikan yang tak kalah menjanjikan. Ikan Gabus merupakan jenis ikan air tawar yang memiliki nilai ekonomis tinggi.

Ikan Gabus memiliki daging yang lezat dan banyak diminati oleh masyarakat. Budidaya ikan Gabus dapat dilakukan di kolam atau tambak dengan perawatan yang relatif mudah dan pertumbuhan yang cepat.

Baca Juga:Layanan Pinjol untuk Beli Smartphone, Ini 5 Keunggulan Program Samsung Finance plusCowok Wajib Tahu ! Viva Milk Cleanser Skincare Anti Ribet, Tampil Menawan Cukup dengan 3 Langkah

Anda dapat menjual ikan Gabus segar atau mengolahnya menjadi produk olahan seperti bakso ikan Gabus, abon ikan Gabus, atau kerupuk ikan Gabus.

Nah, itulah keenam jenis budidaya ikan yang memiliki peluang menjanjikan untuk di budidayakan di Pekalongan. Kira-kira dari kalian mau coba jenis ikan yang mana dulu nih? (*)

Sumber gambar: Image by jcomp on Freepik

0 Komentar