Pengurus Cabang Muhammadiyah dan Aisyiyah Doro 2023 Dilantik, Dihadiri Ribuan Warga Dalam Tabligh Akbar

Aisyiyah
Pengurus PC Muhammadiyah dan Aisyiyah Kecamatan Doro Dilantik dalam Tabligh Akbar di Pesantren Al Quran TrenQu Rogoselo. (Triyono)
0 Komentar

“Ini ajang menarik untuk mewadahi kreatifitas dan literasi keunggulan siswa untuk sarana aktualisasi diri”, tutur Dr. Fahrudin.

Berbagai tugas rumah telah menanti peran dan kiprah dari para pemimpin baru diantaranya memajukan dan mengurus sekolah dan madrasah yang telah ada dengan manajemen yang jauh lebih baik lagi. Terutama di sektor ekonomi, kesejahteraan rakyat, dan pelayanan sosial bagi masyarakat luas melalui peran dakwah dan Lazismu yang sangat strategis.

“Diharapkan melalui karya nyata dalam dakwah akan memantik hasil kemajuan dan keunggulan terutama dalam ikut berperan memajukan masyarakat dan bangsa, ” harapnya. (Yon)

Laman:

1 2
0 Komentar