Perketat Pengawasan Impor Pakaian Bekas, Kemendag RI Lindungi Pelaku UMKM Batik

Perketat Pengawasan Impor Pakaian Bekas, Kemendag RI Lindungi Pelaku UMKM Batik
Kemendag RI memperketat pengawasan terhadap importasi pakaian bekas dan usaha thrifting ilegal yang masih marak terjadi di Indonesia.  (Abdurrohman/tempo.co)
0 Komentar

Wakil Ketua Bidang Ketenagakerjaan dan Pengembangan SDM API Nurdin mengatakan kuartal pertama 2023, rata-rata perusahaan pesanan sebanyak 65 persen dari total pesanan normal. Artinya, kata dia, ada 35 persen secara operasional utility-nya kosong, sementara tenaga kerja harus dibayar. 

Alhasil, pengusaha yang tergabung dalam Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) pun meminta perlindungan dari pemerintah Indonesia. Salah satu tuntutan Apindo adalah membasmi impor pakaian bekas yang dinilai menjatuhkan harga di pasar domestik, sehingga pengusaha dalam negeri menjadi kalah saing. (dur/tempo.co)

0 Komentar