Pilih 3 Bahan Sabun Organik Ini untuk Hindari Kulit Kering dan Iritasi

bahan sabun organik, sabun berbahan alami
Radar Pekalongan - Hindari Kulit Kering, Pilih Bahan Sabun Organik (Ilustrasi foto oleh Aurélia Dubois dari Unsplash )
0 Komentar

4. Pewarna Buatan

Pewarna buatan, atau pewarna sintetis adalah bahan kimia yang banyak djumai di berbagai macam produk kebersihan serta kecantikan. Jika penggunaannya tidak terkendali, bahan ini bisa memperburuk keadaan kulit yang kering.

Bahan Sabun Organik yang Ramah Kulit Kering

Untuk menanggulangi bahan-bahan berat yang ada di sabun, kamu bisa memilah bahan yang ada di sabun kamu dengan bahan yang lebih ringan dan ramah untuk kulit kering.

1. Minyak Nabati

Minyak alami adalah salah satu bahan sabun organik yang sudah banyak digunakan sebagai bahan dasar pembuata sabun. Bahan alami seperti minyak nabati atau minyak organik terbukti bisa membantu mengatasi kulit kering. Bahan-bahan seperti minyak kelapa, lidah buaya, alpukat, serta minyak zaitun sangat cocok untuk pemulihan kulit yang kering.

Baca Juga:Ikuti Saran Dermatologist, Begini 6 Cara Melembapkan Kulit KeringAd-lib Speaking, Bikin Kamu Selalu Siap Bicara Dadakan

2. Lanolin dan Hyaluronic Acid

Bahan yang banyak dijumpai pada produk kwcantikan ini dapat membantu mengatasi kulit kering. Sifatnya yang bisa melembapkan lulit juga mejadi poin plus untuk menjaga air dari kulit menguap.

3. Gliserin

Dalam sabun, gliserin menciptakan kondisi yang mampu memeragkap kelembapan dalam kulit hingga tampak bercahaya, awet muda dan tidak menyebabkan iritasi pada kulit. Karena kelembapan yang terjaga, gliserin sangat aman untuk penggunaan pada kulit kering.

Demikian rangkuman baha yang harus kamu perhatikan dalam kandungan sabun kamu supaya kulit tidak kering. Selain dair penggunaan sabun sehari-hari, untuk menjaga kelembapan kulit, kamu juga harus rutin menjaga kulitmu dengan menggunakan bahan sabun organik, pelembap, tetap terhidrasi, dan gunakan tabir surya.

**DYA

Referensi:

  1. Bisa Picu Iritasi, Sabun untk Kulit Keirng Sebaiknya Tidak Mengandung Bahan Ini – buka
  2. 5 Kandungan Facial Wash yang Bikin Kulit Keirng dan 5 Yang Baik untuk Jaga Kelembapan – buka
  3. Ada Banyak Sabun yang Bisa Bikin Kulit Kering, Perhatikan 5 Hal Ini Sebelum Memakainya – buka
0 Komentar